Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Diimbau Hati-hati dan Waspada Saat Melintas di Jalan Raya Pantura Lamongan

Kompas.com - 18/10/2021, 14:49 WIB
Hamzah Arfah,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

LAMONGAN, KOMPAS.com - Pihak kepolisian mengimbau supaya pengendara lebih waspada dan hati-hati, ketika melintas di Jalan Raya Pantura di wilayah Kabupaten Lamongan.

Terlebih, di Jalan Raya Pantura yang berada di Kecamatan Deket, Lamongan, yang saat ini tengah dilakukan perbaikan.

Kendati pengerjaan sudah dimulai sejak Jumat (15/10/2021) lalu, namun peningkatan aktivitas pengerjaan di jalan nasional Lamongan-Gresik baru dimulai, lantaran aktivitas pengecoran jalan sepanjang 2,5 kilometer mulai dilakukan pada hari ini.

"Saat ini, kondisi lalu lintas masih terpantau padat merayap. Pengguna jalan dimohon untuk hati-hati dan waspada, lebih sabar lagi saat berlalu lintas," ujar KBO Satlantas Polres Lamongan Iptu Asik, ketika dihubungi, Senin (18/10/2021).

Baca juga: Eksplorasi Lanjutan Kapal Van der Wijck di Lamongan Berakhir, Ini Hasilnya...

Apalagi dalam beberapa hari ini, di Lamongan dan sekitarnya juga sedang diliputi cuaca berawan yang kadang disusul hujan.

Sehingga pengendara diharapkan lebih konsentrasi, ketika sedang memacu kendaraan mereka di jalan raya, terlebih di perbatasan Lamongan-Gresik di Kecamatan Deket.

Guna mengantisipasi potensi kemacetan, pihak kepolisian Lamongan juga memberlakukan sistem contraflow.

Kendaraan dari dua jalur, dipersilahkan untuk berjalan secara bergantian.

Karena lajur sisi utara dilakukan perbaikan, sehingga pengguna jalan otomatis hanya bisa melintas di lajur selatan.

"Kami juga berharap, para pengguna jalan untuk tertib mengikuti rambu-rambu lalu lintas serta instruksi yang diberikan oleh petugas di lapangan, demi kelancaran dan keselamatan bersama," kata Asik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com