Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumah Sakit di Kabupaten Blitar Kewalahan Hadapi Tingginya Kasus Kematian Covid-19

Kompas.com - 08/04/2021, 18:22 WIB
Asip Agus Hasani,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Woro menambahkan, rumah sakit rujukan memang bertugas menangani pasien Covid-19 dengan kondisi sedang hingga berat. Namun, jumlah pasien dengan kondisi berat yang dirujuk ke rumah sakit haru ditekan lagi.

Menurutnya, rumah sakit di wilayah Blitar Raya harus memperbaiki sistem rujukan tersebut.

"Kapan pasien harus segera dirujuk ke rumah sakit rujukan Covid-19. Bagaimana koordinasi, komunikasi antar RS, dan juga kebersamaan antardokter yang merawat (pasien) Covid-19 itu harus sama-sama saling bantu," ujarnya.

Woro mengatakan, rumah sakit di Kabupaten Blitar baru saja mencapai kesepakatan untuk melakukan audit bersama atas setiap kematian pasien Covid-19 di Kabupaten Blitar.

Baca juga: Detik-detik Guru Oktovianus Tewas Diduga Ditembak KKB Saat Jaga Kios di Rumah

Hal lain yang terkait, ujar Woro, kurangnya peralatan medis dalam penanganan pasien Covid-19.

Ia mencontohkan, RSUD Ngudi Waluyo sebagai rumah sakit rujukan utama Covid-19 di Kabupaten Blitar masih mengalami kekurangan peralatan terapi oksigen jenis HFNC (high flow nasal cannula) meskipun jumlah ventilator yang dimiliki memadai.

Menurutnya, jika saturasi oksigen dalam darah pasien pada tingkat 90 persen atau 80 persen maka oksigenasi bisa menggunakan HFNC.

Namun, lanjutnya, jika kadar oksigen dalam darah pasien sudah berada di bawah 60 persen maka harus diterapi dengan ventilator.

"Dengan tempat tidur pasien Covid-19 kita sebanyak 80 seharusnya kita memiliki 40 HFNC, tapi kita baru punya 10," ujarnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Regional
Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Regional
5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

Regional
Rumah Terancam Disita Bank, Korban Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Donasi

Rumah Terancam Disita Bank, Korban Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Donasi

Regional
Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Regional
Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Regional
Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Regional
4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

Regional
Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Regional
Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Regional
Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Regional
Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Regional
BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com