Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cegah Penyebaran Corona, RSUPR Banda Aceh Hapus Jam Besuk

Kompas.com - 19/03/2020, 05:00 WIB
Daspriani Y Zamzami,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Layanan tetap berjalan

Kendati demikian, Rumah Sakit umum swasta Tipe C milik Universitas Abulyatama Aceh ini, masih menjalankan layanan rawat jalan seperti biasa.

Layanan poliklinik, tetap berjalan sebagaimana biasanya. RSPUR masih melayanai kebutuhan warga untuk datang berobat ke layanan pliklinik. Hanya saja kini pasien melewati satu pintu untuk masuk keruang pengobatan, kecuali pasien darurat yang masuk melalui pintu Instalasi Gawat Darurat (IGD).

Di pintu masuk rumah sakit, Kini RSPUR juga menyiagakan petugas yang melakukan pemeriksaan suhu tubuh pasien yang datang dan petugas yang memberikan cairan pencuci tangan bagi pasien.

Baca juga: Solo KLB Corona, Sejumlah Rumah Sakit Tiadakan Jam Besuk Pasien

"Ini juga sebagai bentuk antisipasi kami untuk mencegah penyebaran virus dan hal hal lainnya, jika pada pemeriksaan ditemukan pasien dengan suhu tubuh tinggi akan langsung diperiksa dan langsung dirujuk ke rumah sakit rujukan khusus observasi dan perawatan Covid-19,” ujar dr Rahmad.

Bekerjasama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Abulyatama, pihak rumah sakit juga melakukan sosialisasi dan edukasi kepada warga yang datang ke rumah sakit. 

Yakni edukasi pentingnya menjaga kesehatan dan kebersihan untuk mencegah virus masuk ke tubuh, seperti menyediakan monitor televisi di ruang tunggu pasien yang berobat di poliklinik. 

Baca juga: Rutan Tanjungpinang Hentikan Jam Besuk, Diganti Video Call

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com