Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejak Januari 2020, 300 Jemaah Minta Rekomendasi Umrah pada Kemenag Jember

Kompas.com - 28/02/2020, 12:49 WIB
Bagus Supriadi,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


Di Jember ada tujuh biro perjalanan umrah yang memiliki kantor.

Namun, biro perjalanan yang beroperasi di Jember jumlahnya mencapai sekitar 40.

Hingga saat ini, Kemenag Jember belum menerima aduan apapun terkait penundaan keberangkatan umrah.

Sebelumnya, Pemerintah Arab Saudi menangguhkan semua perjalanan umrah menuju Arab Saudi.

Kebijakan itu sebagai langkah antisipasi munculnya virus corona yang sedang menyebar di sejumlah negara.

“Sudah kami sampaikan pada KBIH dan para kiai yang punya jemaah umrah,agar tidak mempermasalahkan kebijakan Pemerintah Arab Saudi,” kata dia.

Sebab, hal itu merupakan kebijakan yang harus dihormati. Apalagi, sebentar lagi memasuki musim haji.

“Jangan sampai Pemerintah Arab Saudi menggagalkan musim haji karena menyebarnya virus corona. Itu harus menjadi kesadaran bersama,” kata Ahmad.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com