Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dari Pagi hingga Sore, Puluhan Driver Ojol di Salatiga Tertipu Order Fiktif oleh Akun yang Sama

Kompas.com - 24/02/2020, 20:33 WIB
Dian Ade Permana,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

Baca juga: Keluarga Korban Tewas Akibat Prank di Underpass Kulur Tak Menuntut, Polisi Tetap Lanjutkan Pengusutan

Driver lain, Bahaudin mengungkapkan, order GoFood merupakan umpan dari pemesan agar dipercaya.

Sementara tujuan utamanya adalah GoPay.

"Order tersebut semua dilakukan satu akun atas nama Marisa," jelasnya.

Kasat Reskrim Polres Salatiga AKP Akhwan Nadzirin mengatakan, hingga kini belum ada laporan resmi terkait order fiktif yang dialami para driver

"Belum ada laporan yang masuk terkait kejadian ini. Tapi kita akan terus memonitor," paparnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com