Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Traktir 24.000 Warga Makan Durian, Gubernur Kalsel Pecahkan 2 Rekor

Kompas.com - 19/01/2020, 09:59 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Gubernur Kalsel juga bagikan rambutan dan cempedak

Sahbirin juga mengaku kaget dengan banyaknya durian yang terkumpul serta puluhan ribu warga yang datang.

"Ya hari ini saya juga kaget dengan antusias warga yang datang, dan ternyata daerah kita ini bukan hanya sebagai penghasil durian, tapi juga daerah pencinta durian," ujar Sahbirin.

"Alhamdulillah hari ini juga kita mendapatkan penghargaan dari Leprid dan penghargaan ini kita persembahkan untuk rakyat Kalsel," Sahbirin menambahkan.

Baca juga: Puluhan Ton Ikan Nila di Keramba Jala Apung Sungai Tamiyang Kalsel Mati Mendadak

Selain makan durian bareng, Sahbirin juga membagikan warga yang datang buah lokal Kalsel seperti rambutan dan cempedak.

Warga pun berharap, Gubernur Kalsel akan menyelenggarakan kegiatan seperti ini tahun depan.

Baca juga: Pria yang Mengaku Nabi Terakhir di Kalsel Ternyata Alami Gangguan Jiwa Berat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com