Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinkhole Muncul di Tengah Telaga di Gunungkidul

Kompas.com - 10/01/2020, 21:43 WIB
Markus Yuwono,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

Kepala Pelaksana BPBD Gunungkidul Edy Basuki mengatakan, diimbau kepada masyarakat untuk menutup lubang dengan batuan atau tanah, jangan menggunakan sampah.

Sebab, dikhawatirkan sampah akan masuk ke ponor dan mencemari lingkungan. 

Baca juga: Fakta Fenomena Sinkhole di Gunungkidul: Kedalaman 5 Meter hingga Potensi Bahayanya

Data dari BPBD pada tahun 2017- 2018, terjadi 32 fenomena sinkhole yang tersebar di Kabupaten Gunungkidul, seperti di Kecamatan Semanu, Rongkop, Ponjong, Girisubo, Purwosari, Tanjungsari, Paliyan. 

"Yang terbanyak ada di Rongkop sebanyak 18 kejadian sinkhole pada tahun 2018, dan tahun 2019 tidak ada kejadian karena memang curah hujannya rendah," ujar Edy. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com