Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Kompas.com - 04/05/2024, 07:57 WIB
Serafinus Sandi Hayon Jehadu,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) menetapkan 35 calon anggota legislatif (caleg) terpilih DPRD Sikka periode 2024-2029.

Ketua KPU Sikka Herimanto mengatakan, penetapan caleg terpilih telah dilaksanakan melalui rapat pleno terbuka perolehan kursi dan calon terpilih DPRD Sikka di Aula Kantor KPU Sikka pada Kamis (2/5/2024) malam.

Baca juga: Vonny Francis, Perempuan Pertama yang Menyatakan Diri Maju Pilkada Sikka

Rapat pleno serentak ini mengacu pada surat dinas KPU RI No. 663/ TL.01.9-SD/05/2024, perihal penetapan kursi dan calon terpilih anggota DPRD provinsi dan DPRD kabupaten/kota.

Dalam surat itu disebutkan bagi KPU Provinsi/KIP Aceh dan atau KPU/KIP kabupaten/kota yang wilayahnya tidak menjadi lokus Dapil dalam Permohonan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemilu anggota DPR, DPD dan DPRD Tahun 2024 dilaksanakan serentak pada Kamis, 2 Mei 2024.

"Untuk Dapil anggota DPRD Kabupaten Sikka, tidak terdapat lokus Permohonan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) pemilu anggota DPRD Sikka, maka sesuai jadwal ditetapkan pada Kamis (02/05/2024) melalui rapat pleno terbuka," kata Herimanto di Maumere, Sabtu (4/5/2024).

Baca juga: Pelajar di Sikka Diduga Terlibat Sindikat Judi Online

Berikut nama-nama caleg terpilih DPRD Sikka periode 2024-2029:

- Dapil Sikka 1

  • Maria Angelorum Mayestatis (Golkar)
  • Heriawan (Nasdem)
  • Martinus Wodon (Demokrat)
  • Cristian Bhato Gama Putra (PSI)
  • Yosep Karmianto Eri (PKB)
  • Higynus Claudius Daga (Garuda)
  • Baharuddin (PKS)
  • Nurhayati Bonda (PPP)
  • Fabianus Toa (Gerindra)
  • Marthen Luther Adji (Perindo)

- Dapil 2 Sikka

  • Yosep Don Bosko (PKB)
  • Darius Evensius (PDI-P)
  • Gorgonius Nago Bapa (Golkar)
  • Yosef Nong Soni (Nasdem)
  • Yunus Noce Fernandez (Demokrat)
  • Herlindis Donatha Darato (Perindo)
  • Antonius Tanjung (Hanura)

- Dapil Sikka 3

  • Agustinus Adeo Datus (PKB)
  • Lukas Lero (Perindo)
  • Fransiskus Stephanus Say (Gerindra)
  • Stefanus Sumandi (PDI-P)
  • Yohanes De Peskim (Garuda)
  • Alfonsus Ambrosius (PDI-P)
  • Yuvinus Solo (Demokrat)
  • Alexander Agato Hasulie (Nasdem)
  • Fransiskus Parera (Golkar)
  • Agustinus Feliksius Segon (PSI)

- Dapil Sikka 4

  • Benediktus Lukas Raja (PDI-P)
  • Yuslin Nursivin Dua Botha (Perindo)
  • Wilfridus Beatus Djogo (Hanura)
  • Leonardus Winarto (Demokrat)
  • Antonius Hendrikus Rebu (Golkar)
  • Vincentius Johanes Roma (Nasdem)
  • Petrus Woda (PKB)
  • Sufriyance Merison Botu (Gerindra)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Regional
Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Regional
Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Regional
Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Regional
BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

Regional
PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

Regional
Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Regional
Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Regional
Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com