Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Gubernur dan Bupati di Jambi Bersaing ke Parlemen

Kompas.com - 19/02/2024, 18:37 WIB
Suwandi,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

JAMBI,KOMPAS.com – Anak gubernur dan bupati di Jambi, bersaing dalam perolehan suara pemilihan anggota legislatif (caleg) Pemilu 2024.

Hal ini berdasarkan data real count Komisi Pemilihan Umum (KPU). Bahkan suara mereka mengalahkan politisi senior dan petahana.

Baca juga: Real Count KPU: Putri Mantan Gubernur Sumsel Ungguli 4 Petahana DPD RI

Kompas.com menghimpun anak gubernur dan bupati yang berpotensi lolos ke parlemen.

1. Muhammad Rifaldi

Muhammad Rifaldi merupakan anak Gubernur Jambi Al Haris.

Rifaldi mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Kabupaten Merangin dari Partai Amanat Nasional (PAN) dengan Dapil Merangin 1. Orangtuanya juga petinggi partai tersebut.

Rifaldi maju sebagai caleg DPRD Kabupaten Merangin dari PAN daerah pemilihan Merangin 1.

Menurut hitungan suara sementara KPU dengan jumlah suara yang masuk 52,52 persen, Senin (19/2/2024), Rifaldi memperoleh 1.126 suara.

Namun, angka ini masih bisa berubah. Perolehan suaranya juga bukan yang tertinggi, karena ada politisi PAN lainnya, Mira Sartika, dengan jumlah 1.242 suara.

2. Azki Akhyari

Azki Akhyari, anak dari Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani mencalonkan diri menjadi anggota DPRD Kota Jambi, melalui Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Dari data sementara KPU dengan jumlah suara yang masuk 54,72 persen, nama Azki masih berada di puncak.

Dia mengantongi 1.310 suara, jauh meninggalkan pesaingnya yang baru mendapatkan ratusan suara.

3. Bima Audia Pratama

Bupati Tanjung Jabung Timur Romi Hariyanto juga merestui anaknya yang masih muda, Bima Audia Pratama, bersaing menjadi anggota DPRD Provinsi Jambi dari PAN Dapil 6.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perkosa Siswi SMP, Pria 19 Tahun di Buru Selatan Ditangkap

Perkosa Siswi SMP, Pria 19 Tahun di Buru Selatan Ditangkap

Regional
Kepala Bayi Terpisah Saat Proses Persalinan, Polresta Banjarmasin Bentuk Tim Penyelidikan

Kepala Bayi Terpisah Saat Proses Persalinan, Polresta Banjarmasin Bentuk Tim Penyelidikan

Regional
Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Regional
Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Regional
Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Regional
Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Regional
WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

Regional
25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Regional
Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Regional
Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Regional
Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Regional
Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com