Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Polisi Tidak Menahan Remaja Pengemudi Fortuner yang Tabrak Elf hingga Sebabkan 2 Orang Tewas

Kompas.com - 23/01/2024, 11:57 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi


BANJARBARU, KOMPAS.com - AJ (16), remaja putri pengemudi Fortuner yang menabrak Isuzu Elf hingga menyebabkan 2 orang tewas resmi ditetapkan tersangka oleh penyidik Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Banjarbaru, Kalimantan Selatan (Kalsel).

Kendati demikian, yang bersangkutan tidak ditahan karena masih di bawah umur.

"Tersangka hanya dikenakan wajib lapor dua kali sepekan," ucap Kasi Humas Polres Banjarbaru AKP Syahruji, dalam keterangannya, Senin (22/1/2024).

Baca juga: Tabrak Elf hingga Sebabkan Dua Orang Tewas, Remaja Pengemudi Fortuner Resmi Tersangka

Menurut Syahruji, selain masih di bawah umur, ada faktor lain yang membuat AJ hanya dikenakan wajib lapor.

Sesuai Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak, seorang tersangka bisa dilakukan penahanan jika telah genap berusia 18 tahun.

Selain itu, tersangka AJ tak ditahan karena ancaman masa hukumannya hanya di bawah 7 tahun.

"Pasal yang menjeratnya juga tidak termasuk kategori untuk ditahan," pungkasnya.

Baca juga: Tabrak Pohon Tumbang di Godean Sleman, Warga Kulon Progo Meninggal di Tempa

Baca juga: Detik-detik Bus Shantika Terjun Bebas di Tol Pemalang-Batang, Pengemudi Baru Diganti di Brebes

Kronologi kejadian

Diberitakan sebelumnya, tabrakan maut yang melibatkan Toyota Fortuner dan bus Isuzu Elf terjadi di Jalan Ahmad Yani, Kilometer 29, Kecamatan Landasan Ulin, Banjarbaru, Kalimantan Selatan (Kalsel) Kamis (18/1/2024).

Diketahui, pengemudi Fortuner adalah remaja putri 16 tahun berinisial AJ.

Kecelakaan itu bermula ketika Isuzu Elf melaju dari arah Banjarbaru dengan tujuan Bandara Syamsudin Noor.

Baca juga: Kecelakaan Maut Sepeda Motor Vs Truk di Kalibanteng, Seorang Warga Semarang Tewas

Saat hendak berputar arah, bodi mobil yang panjang membuat sopir memundurkan mobilnya. Tiba-tiba muncul Toyota Fortuner yang dikemudikan AJ langsung menghantam Isuzu Elf.

Kejadian itu mengakibatkan 2 orang tewas di tempat kejadian.

Korban tewas adalah pengemudi Isuzu Elf bernama Mirza Pebrianto dan seorang penumpangnya bernama Hamidah.

Sementara, 16 penumpang lainnya mengalami luka-luka dan dilarikan ke rumah sakit. AJ pengemudi Fortuner hanya mengalami luka ringan.

Baca juga: Video Viral Kecelakaan Mobil Pengangkut Uang di Makassar, Ini Kata Polisi...

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dikira Ikan, Pemancing di Kalsel Malah Temukan Mayat yang Tersangkut Mata Kail

Dikira Ikan, Pemancing di Kalsel Malah Temukan Mayat yang Tersangkut Mata Kail

Regional
Geger Penemuan Mayat Pria di Bogor, Tergeletak di Trotoar Dekat Simpang Sentul

Geger Penemuan Mayat Pria di Bogor, Tergeletak di Trotoar Dekat Simpang Sentul

Regional
Kronologi Penembakan di Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Diduga Tolak Bayar Parkir

Kronologi Penembakan di Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Diduga Tolak Bayar Parkir

Regional
Perkosa Siswi SMP, Pria 19 Tahun di Buru Selatan Ditangkap

Perkosa Siswi SMP, Pria 19 Tahun di Buru Selatan Ditangkap

Regional
Kepala Bayi Terpisah Saat Persalinan, Polresta Banjarmasin Bentuk Tim Penyelidikan

Kepala Bayi Terpisah Saat Persalinan, Polresta Banjarmasin Bentuk Tim Penyelidikan

Regional
Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Regional
Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Regional
Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Regional
Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Regional
WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

Regional
25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Regional
Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Regional
Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Regional
Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com