Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibu Muda Melahirkan di Toilet Pelabuhan Semayang Balikpapan, Nyawa Bayinya Tak Tertolong

Kompas.com - 24/09/2022, 15:28 WIB
Ahmad Riyadi,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BALIKPAPAN, KOMPAS.com– Ibu muda berinisial SA (20) tidak menyangka akan melahirkan di dalam toilet Pelabuhan Semayang, Balikpapan, Kalimantan Timur pada Sabtu (24/9/2022) sekitar pukul 04.45 Wita.

Namun bayi berjenis kelamin laki-laki yang dilahirkannya tidak tertolong alias meninggal dunia.

Saat itu SA hendak berangkat menuju Pare-Pare menggunakan KM Bukit Siguntang.

 

Baca juga: ABK yang Terjatuh Saat Kencangkan Tali Kapal di Pelabuhan Bongkar Muat Tanjung Batu Karimun Ditemukan Tewas

Kapal dijadwalkan berangkat pada 07.10 Wita. Sembari menunggu, perempuan asal Sangatta ini mendadak mual dan mules yang dirasakan pada perutnya.

Ia pun langsung bergegas mencari toilet yang berada di Terminal 2 Pelabuhan Semayang.

Namun tak disangka, ia melahirkan anak keduanya dalam toilet tersebut. Mengetahui kejadian tersebut, petugas kesehatan di Pelabuhan langsung mencoba membantu SA.

“Saat lakukan pengawasan penumpang kapal petugas kami dapat laporan dari rekan pasien bahwa ada calon penumpang yang melahirkan di terminal penumpang lantai 2,” kata Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Balikpapan Zainul Mukhorobin saat dikonfirmasi, Sabtu.

Baca juga: Diduga Rem Blong, Truk Pengangkut Pupuk 45 Ton Kecelakaan di Pelabuhan Bakauheni

Petugas lantas memanggil tim medis untuk mendatangi ibu tersebut.

Setibanya di terminal 2, SA sudah didapati dalam kondisi melahirkan bayi laki-laki.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Regional
Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Regional
Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Regional
Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Regional
Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Regional
Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Regional
Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Regional
14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

Regional
TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

Regional
Aksi 'May Day' di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Aksi "May Day" di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Regional
Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Regional
Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Regional
Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Regional
Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Regional
Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com