Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Merawat Kerukunan Antarumat Beragama dengan Saling Berbagi

Kompas.com - 01/04/2022, 14:54 WIB
Mohamad Adlu Raharusun,
Andi Hartik

Tim Redaksi

MANOKWARI, KOMPAS.com - Menjelang memasuki Bulan Ramadhan 1443 Hijriah menjadi momentum merawat kerukunan antarumat beragama di Manokwari, Papua Barat.

Umat Islam yang sedang bersiap menjalankan ibadah puasa mendapat sambutan baik dari umat agama yang lain.

Selain saling menjaga, mereka juga saling berbagi untuk kelancaran umat yang hendak menjalankan ibadah sucinya.

Baca juga: Jenazah Narapidana Diletakkan di Depan Pintu Lapas Manokwari, Ini Penjelasan Petugas

Seperti yang dirasakan oleh Ahmad Ugaja, muslim asal Kokoda Sorong Selatan yang mendiami Manokwari. Ahmad mengaku sudah mendapat bantuan kayu bakar dari tetangganya yang non-muslim supaya lancar menjalankan ibadah puasa.

Menurutnya, jalinan kerukunan dengan saling berbagi ini sudah tertanam sejak bertahu-tahun lalu. Tidak hanya berlaku untuk Umat Islam, saling berbagi menjelang hari besar keagamaan itu berlaku untuk seluruh umat agama di daerah itu.

"Kebiasaan ini sudah lama terjalin, saudara kami datang dengan kayu bakar saat Ramadhan. Rumah ibadah saat kami melakukan shalat dijaga," kata Ahmad saat ditemui di Mesjid Wosi.

Baca juga: Jelang Ramadhan, Warga Madura di Manokwari Gelar Tradisi Nyekar

"Kami mengistilahkan hal ini di Kokoda Kabupaten Sorong Selatan sebagai agama keluarga, atau misalnya di Fakfak dan Kaimana menyebut sebagai satu tungku tiga baru," jelasnya.

Ahmad menyebut, saling berbagi untuk merawat kerukunan antarumat beragama itu sebagai bentuk toleransi yang akan terus dijaga.

"Bentuk toleransi seperti ini terus kami budayakan, bukan hanya saat pelaksanaan momen hari besar umat muslim, kami juga turut merasakan jika ada perayaan keagamaan saudara kami non-muslim Papua" tuturnya.

Baca juga: Wakil Bupati Manokwari: Sholat Tarawih Diizinkan, Open House Dilarang

Ahmad mengaku sudah berada di Manokwari sejak tahun 1977. Selama itu, Ahmad merasakan kerukunan antar pemeluk agama.

"Saya di Manokwari sejak tahun 1977 kehidupan bertetangga di sini tidak jauh beda dengan di kampung kami, antara sesama pemeluk agama saling menghormati, terlebih memasuki Bulan Ramadhan" kata Ahmad yang merupakan Ketua Takmir Masjid Al Amin Kampung Insiripuri, Kelurahan Amban, Manokwari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Utang Pelanggan PDAM Magelang Capai Rp 150 Juta, Banyak Rumah Kosong

Utang Pelanggan PDAM Magelang Capai Rp 150 Juta, Banyak Rumah Kosong

Regional
Kronologi Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dicekik dengan Sabuk dan Dipukul Batu

Kronologi Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dicekik dengan Sabuk dan Dipukul Batu

Regional
Kepala LKPP Pastikan Belanja Pemerintah Prioritaskan PDN dan UMKK

Kepala LKPP Pastikan Belanja Pemerintah Prioritaskan PDN dan UMKK

Regional
Penyelidikan Dugaan Korupsi Payung Elektrik Masjid Raya Annur Riau Dihentikan

Penyelidikan Dugaan Korupsi Payung Elektrik Masjid Raya Annur Riau Dihentikan

Regional
Sederet Fakta Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dibunuh 3 Pria, Pelaku Bawa Kabur THR Korban

Sederet Fakta Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dibunuh 3 Pria, Pelaku Bawa Kabur THR Korban

Regional
Anggota OPM Pelaku Penyerangan Pos Kisor Serahkan Diri dan Kembali ke Pangkuan NKRI

Anggota OPM Pelaku Penyerangan Pos Kisor Serahkan Diri dan Kembali ke Pangkuan NKRI

Regional
Bus Eka Tabrak Truk di Tol Solo-Ngawi, 1 Orang Tewas, Ini Dugaan Penyebabnya

Bus Eka Tabrak Truk di Tol Solo-Ngawi, 1 Orang Tewas, Ini Dugaan Penyebabnya

Regional
PDAM Magelang Beri Diskon untuk Masyarakat Penghasilan Rendah, Catat Tanggalnya

PDAM Magelang Beri Diskon untuk Masyarakat Penghasilan Rendah, Catat Tanggalnya

Regional
Timnas Menang Atas Korea Selatan, Warga Ambon Konvoi sambil Bunyikan Klakson

Timnas Menang Atas Korea Selatan, Warga Ambon Konvoi sambil Bunyikan Klakson

Regional
Cerita Nelayan Berhari-hari Bantu Cari Dokter Wisnu di Laut, Keluarganya Pernah Jadi Pasien Sang Dokter

Cerita Nelayan Berhari-hari Bantu Cari Dokter Wisnu di Laut, Keluarganya Pernah Jadi Pasien Sang Dokter

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
[POPULER REGIONAL] Gibran Tak Terima Satyalancana | Kisah Inspiratif Adi, Petani Hidroponik Asal Blora

[POPULER REGIONAL] Gibran Tak Terima Satyalancana | Kisah Inspiratif Adi, Petani Hidroponik Asal Blora

Regional
Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com