Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wali Kota hingga Sekda Bandung, Siapa yang Lebih Kaya?

Kompas.com - 13/09/2021, 19:42 WIB
Putra Prima Perdana,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Tinggi jabatan struktural tidak selalu menentukan besaran harta kekayaan yang dimiliki.

Berdasarkan data yang dihimpun dari laman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pada 2020, Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana dan Sekretaris Daerah Kota Bandung Ema Sumarna, tercatat lebih kaya ketimbang Wali Kota Bandung Oded M Danial.

Dalam data LHKPN yang diumumkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Yana Mulyana tercatat memiliki kekayaan total Rp 6,3 miliar, dengan rincian aset tanah dan bangunan yang mencapai Rp 5 miliar di wilayah Kota Bandung.

Baca juga: Harta Kepsek SMKN 5 Tangerang Nurhali Rp 1,6 T, Gubernur Wahidin: Wajar, Warisan Mertua, Tak Mungkin Korupsi

Harta tersebut juga dihitung dari aset kendaraan pribadi berupa mobil Toyota Fortuner senilai Rp 175 juta; sepeda motor Harley Davidson Rp 350 juta; dan kas setara total Rp 8,1 miliar.

Yana memiliki utang yang mencapai Rp 1,7 miliar.

Sementara itu, Ema Sumarna tercatat memiliki total kekayaan pada 2020 sebesar Rp 5,2 miliar.

Harta kekayaan Ema bertambah Rp 1,4 miliar, dari sebelumnya sebesar Rp 4 miliar pada 2019.

Baca juga: Harta Gubernur Jabar Ridwan Kamil Naik Rp 6,6 Miliar, Dari Mana Saja?

Bertambahnya harta kekayaan Ema berdasarkan kenaikan harga tiga obyek tanah dan bangunan yang dimilikinya.

Pada 2019, nilainya Rp1,9 miliar. Kemudian naik menjadi Rp 2,8 miliar.

Adapun kekayaan Oded ternyata tidak sebesar Yana dan Ema.

Menurut data pada 31 Desember 2020, harta Oded mencapai Rp 955 juta.

Kekayaan Oded bertambah Rp 838 juta dari Desember 2019 yang hanya tercatat sebesar Rp 116 juta.

Baca juga: Harta Kekayaan Wali Kota Palembang Harnojoyo Tembus Rp 15,6 Miliar dalam 2 Tahun, Ini Rinciannya

Oded tercatat memiliki 12 bidang tanah dan bangunan senilai Rp 4,3 miliar, yang nilainya naik menjadi Rp 4,7 miliar pada 2020.

Selain itu, Oded juga tercatat memiliki satu unit mobil Honda CRV senilai Rp 400 juta dan kas setara kas Rp 112.000.000.

Namun, jumlah kekayaan yang Oded miliki tidak besar, lantaran  memiliki utang sebesar Rp 4,2 miliar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Regional
Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Regional
Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Regional
Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Regional
WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

Regional
25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Regional
Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Regional
Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Regional
Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Regional
Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com