Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gempa Magnitudo 6,6 di Bantul, 11 Perjalanan KA Sempat Berhenti di Wilayah Daop 4 Semarang

Kompas.com - 30/06/2023, 23:02 WIB
Muchamad Dafi Yusuf,
Khairina

Tim Redaksi

 

SEMARANG, KOMPAS.com - Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 6,6 yang terjadi di 86 kilometer barat daya Bantul Yogyakarta sempat membuat 11 perjalanan kereta api wilayah Doap 4 Semarang terganggu. 

Kepala Humas Daop 4 Semarang Ixfan Hendri mengatakan, gempa tersebut membuat beberapa perjalanan kereta api wilayah Daop 4 Semarang berhenti dengan status luar biasa. 

"Ada 11 perjalanan kereta api yang terganggu," jelas Ixfan melalui keterangan resminya, Jumat (30/6/2023). 

Baca juga: Gempa Bantul, 10 Perjalanan KA di Daop 5 Purwokerto Dihentikan 28 Menit

Dia menjelaskan, gempa bumi terjadi sekitar pukul 19.56 WIB. Setelah mendapatkan informasi soal gempa, Daop 4 Semarang melakukan koordinasi dengan awak sarana perkeretaapian dan pengatur perjalanan kereta api. 

"Pukul 20.12 WIB seluruh KA di wilayah pengendalian Daop 4 Semarang diintruksikan berhenti luar biasa," paparnya. 

Baca juga: Gempa Magnitudo 6,4 Guncang Bantul, Belasan Rumah hingga Fasilitas Kesehatan dan Pendidikan di DIY Rusak

Keputusan tersebut dilakukan untuk mengantisipasi adanya gangguan rintang jalan akibat dampak gempa.

Sekitar pukul 12.13 WIB awak sarana perkeretaapian dan pengatur perjalanan kereta api malaporkan tidak terasa gempa. 

"Pukul 20.25 WIB unit jalan rel dan jembatan menyatakan aman dan kereta api dapat melanjutkan perjalanan," kata Ixfan. 

Berikut daftar kereta api yang terganggu : 

 

- Kereta api 58 Brawijaya 5 menit

- Kereta api 165 Kamandaka 5 menit

- Kereta api 107 Jayabaya 4 menit

- Kereta api 199f Kaligung 4 menit

- Kereta api 129 Gumarang  9 menit

- Kereta api 12 Argo Sindoro  menit 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengintip Teror Pelemparan Batu Argo Muria di Semarang...

Mengintip Teror Pelemparan Batu Argo Muria di Semarang...

Regional
'Traffic Light' Simpang Canguk Magelang Mati, Tidak Ada Polisi, Pengendara Ngeri

"Traffic Light" Simpang Canguk Magelang Mati, Tidak Ada Polisi, Pengendara Ngeri

Regional
Bupati Nunukan Tanggapi Dugaan Pelecehan Pemohon KTP oleh Oknum ASN Disdukcapil

Bupati Nunukan Tanggapi Dugaan Pelecehan Pemohon KTP oleh Oknum ASN Disdukcapil

Regional
Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati dari Jalur Perseorangan Serahkan Syarat Dokumen ke KPU Manggarai Timur NTT

Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati dari Jalur Perseorangan Serahkan Syarat Dokumen ke KPU Manggarai Timur NTT

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Sosok Anggota KKB Pembunuh Danramil Aradide, Sering Diberi Sembako oleh Korban

Sosok Anggota KKB Pembunuh Danramil Aradide, Sering Diberi Sembako oleh Korban

Regional
Tak Ada Cagub yang Maju lewat Jalur Perseorangan di Babel

Tak Ada Cagub yang Maju lewat Jalur Perseorangan di Babel

Regional
Dugaan Korupsi Dana Hibah Yayasan Mujahidin Pontianak, Pj Bupati Kubu Raya Diperiksa Jaksa

Dugaan Korupsi Dana Hibah Yayasan Mujahidin Pontianak, Pj Bupati Kubu Raya Diperiksa Jaksa

Regional
Korban Banjir Bandang Agam Bertambah Jadi 20 Orang

Korban Banjir Bandang Agam Bertambah Jadi 20 Orang

Regional
KPU Sikka Terima Pendaftaran dari 2 Pasangan Bakal Calon Independen

KPU Sikka Terima Pendaftaran dari 2 Pasangan Bakal Calon Independen

Regional
Banjir Bandang Agam, Masa Tanggap Darurat Ditetapkan 15 Hari

Banjir Bandang Agam, Masa Tanggap Darurat Ditetapkan 15 Hari

Regional
Tangkap Ikan di Perbatasan RI-Australia Tanpa Dokumen, 13 Warga Ditangkap

Tangkap Ikan di Perbatasan RI-Australia Tanpa Dokumen, 13 Warga Ditangkap

Regional
Serahkan Formulir Pendaftaran Bacabup, Mantan Wabup Banyumas Berharap Dapat Rekomendasi PDI-P

Serahkan Formulir Pendaftaran Bacabup, Mantan Wabup Banyumas Berharap Dapat Rekomendasi PDI-P

Regional
Caleg Terpilih DPRD Dompu Dilaporkan atas Dugaan Ijazah Palsu

Caleg Terpilih DPRD Dompu Dilaporkan atas Dugaan Ijazah Palsu

Regional
Penumpang Kapal Feri Ceburkan Diri ke Laut, Diduga Depresi 

Penumpang Kapal Feri Ceburkan Diri ke Laut, Diduga Depresi 

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com