Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketika Gibran Bertanya ke Murid Sekolah di Solo Apa Mau Sekolah Jam 5 Pagi seperti di NTT

Kompas.com - 22/03/2023, 12:42 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Editor

SOLO, KOMPAS.com - Ada momen menarik saat refleksi dua tahun kepemimpinan Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa di Tirtonadi Convention Hall, Solo, Selasa (21/3/2023).

Saat itu, ada seorang murid yang bertanya soal sopan santun dan kedisplinan kepada putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini.

Gibran, dengan bercanda, kemudian bertanya apakah mereka bersedia masuk ke sekolah pukul 05.00 WIB seperti di Nusa Tenggara Timur (NTT).

Baca juga: Gibran: Tak Perlu Demo di Jalan, Cukup Lewat Media Sosial...

"Gimana kalau masuk jam 5.00 WIB kaya NTT? Biar disiplin," jelasnya. Seketika seisi ruangan menolak usulan tersebut.

Diketahui, Pemerintah Provinsi NTT sempat mewajibkan murid setingkat SMA untuk masuk pukul 05.00 Wita, sebelum direvisi menjadi pukul 05.30 Wita, dengan dalih meningkatkan disiplin.

Dalam kesempatan yang sama, Gibran menjelaskan pihaknya sudah memberi perhatian untuk membentuk perilaku sopan santun, terutama sebagai orang Jawa.

Salah satu wujudnya adalah, Pemkot Solo membangun Taman Balekambang sebagai pusat kebudayaan Jawa.

"Taman Balekambang sebagai pusat kebudayaan jawa. Kalau kebudayaan tidak dilupakan otomatis unggah-ungguh tidak akan dilupakan juga," jelasnya.

Di Taman Balekambang ini, berbagai kegiatan kebudayaan bisa dilakukan. Termasuk, latihan ketoprak sampai gamelan.

Baca juga: Ajak Pelajar Curhat di Medsos, Gibran: Enggak Perlu Lagi Demo di Jalan

"Latihan ketoprak, gamelan. Gamelan juga ada di Lokananta. Lokananta Mei tanggal 20 jadi," jelasnya.

Taman Balekambang dan Lokananta menjadi salah satu dari 17 titik prioritas pembangunan selama era Gibran dan Teguh.

Selain itu, terdapat juga Solo Technopark sebagai pusat pelatihan teknologi.

"Dari 17 ada yang namanya technopark. Itu untuk mendukung program Pak Menteri Pendidikan Merdeka Belajar. Ada inkubasi UMKM, underwater welding, cybersecurity, gaming," terangnya.

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Gibran Bertanya ke Murid Sekolah di Solo Apa Mau Masuk Jam 5 Pagi agar Disiplin, Dijawab : Tidak Mau

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com