Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

TPID Riau Berhasil Turunkan Inflasi, Pemerintah Berikan Apresiasi

Kompas.com - 12/09/2022, 17:04 WIB
Fransisca Andeska Gladiaventa,
A P Sari

Tim Redaksi

Ketiga, memastikan kelancaran pendistribusian pasokan pangan antardaerah tidak mengalami kendala,

Keempat, melakukan komunikasi yang efektif. Dengan demikian, masyarakat tidak panik alias tetap tenang, karena meyakini bahwa pemerintah pasti bekerja untuk rakyat.

Untuk diketahui, acara GNPIP Riau yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia (BI) perwakilan Riau itu turut mengajak seluruh masyarakat untuk menanam cabai dengan memanfaatkan lahan atau pekarangan rumah.

Adapun gerakan menanam cabai ini melibatkan ratusan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Provinsi Riau.

Turut hadir dalam acara GNPIP Riau antara lain, Deputi Gubernur BI Doni Primanto Joewono dan anggota Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI daerah pilihan (dapil) Riau Marsiaman Saragih.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com