Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

23 Lokasi Titik Nol Kilometer di Indonesia, dari Aceh hingga Papua

Kompas.com - 06/09/2022, 19:55 WIB
Dini Daniswari

Editor

Kawasan ini banyak digunakan sebagai spot foto oleh masyarakat.

18. Kalimantan Selatan

Titik nol kilometer Kalimantan Selatan terletak di Jalan Sudirman, Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Tugu titik nol kilometer ini menjadi destinasi wisata warga Banjarmasin.

19. Sulawesi Selatan

Titik nol kilometer Sulawesi Selatan terletak di Kabupaten Bulukumba. Kawasan yang juga disebut titik nol kilometer Bulukumba ini berada di area Pantai Tanjung Bira.

Penanda titik nol kilometer berupa prasasti yang dikembangkan pemerintah setempat menjadi kawasan wisata.

20. Sulawesi Tenggara

Titik nol kilometer terletak di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.

Dalam catatan arkeolog Dinas Periwisata Sulawesi Tenggara, titik nol terbentuk pada zaman kolonial Belanda. Dulunya, kawasan ini menjadi pusat kota.

Saat ini, lokasi titik nol tersebut berada di bawah Jembatan Teluk Kendari, Kelurahan Kendari, Sulawesi Tenggara.

21. Sulawesi Utara

Titik nol kilometer Sulawesi Utara adalah zero point yang menjadi salah satu ikon Kota Manado.

Fungsi zero point adalah sebagai titik acuan pengukuran jarak ke beberapa lokasi di Kota Menado, kabupaten dan kota Sulawesi Utara, dan seluruh daerah Pulau Sulawesi.

Letak zero point di perempatan Jalan Sam Ratulangi, Kota Manado. Wilayah ini dikeliling eks gedung Minahasa Road, Bank Sulut, dan Gedung Joeang 45 Manado.

22. Sulawesi Tengah

Titik nol kilometer Sulawesi Tengah terletak Kota Palu.

Baca juga: Sudah Tahu Titik Nol Kilometer Jalan Tol? Simak Ini

Tugu nol kilometer tersebut bersimbolkan sambulu, yaitu perangkat adat masyarakat lokal Kaili. Perangkat ini biasanya digunakan untuk mengantarkan harta dari calon mempelai laki-laki ke pihak mempelai perempuan.

Tugu nol kilometer terletak di jantung kota, dekat pusat perbelanjaan dan terhubung dengan Taman GOR Palu, Taman Hutan Juang, Gedung Juang, rumah gubernur, bank, perkantoran, maupun hotel.

23. Papua

Titik nol kilometer Papua terletak di Sota, Kabupaten Merauke.

Wilayah titik nol kilometer ini berdekatan dengan perbatasan Papua Nugini.

Pada titik nol kilometer itu terdapat Monumen Kapsul Impian Indonesia 2015-2085. Dimana, dalam kapsul waktu itu terdapat dokumen tertulis yang berisikan impian anak Indonesia.

Dokumen itu diletakkan pada tahun 2015 dan akan dibuka pada tahun 2085.

Sumber:

rri.co.idwww.kemdikbud.go.idtribunpekanbarutravel.tribunnews.com

disbudpar.tanjungpinangkota.go.idbobo.grid.idbabel.antaranews.com

dbmtr.jabarprov.go.idjbbudaya.jogjabelajar.orgwww.denpasarkota.go.id,

 mataram.antaranews.comwww.kaltimprov.go.idwww.manadokota.go.id, dan sulteng.antaranews.com

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com