Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemkab Madiun Bantu Sembako dan Perbaiki Rumah Rusak akibat Angin Puting Beliung

Kompas.com - 16/12/2021, 09:32 WIB
Muhlis Al Alawi,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

MADIUN, KOMPAS.com- Pemerintah Kabupaten Madiun memberikan bantuan sembako, selimut, dan perbaikan rumah rusak milik warga korban bencana angin puting beliung.

“Bantuan yang sudah kami berikan berupa sembako, makanan instan hingga selimut,” kata Bupati Madiun, Ahmad Dawami kepada Kompas.com, Kamis (16/12/2021) pagi.

Ia menuturkan, bantuan perbaikan rumah bagi keluarga yang benar-benar tidak mampu menjadi skala prioritas.

Baca juga: 5 Menit Angin Puting Beliung Terjang Kabupaten Madiun, 515 Rumah Rusak dan 7 Orang Luka-luka

“Saya mohon kalau yang mampu, karena korban cukup banyak, kerusakan rumah nanti kita gotong royong bersama-sama,” ungkap Kaji Mbing.

Pria yang akrab disapa Kaji Mbing itu juga turun ke lokasi bersama Kapolres Madiun, AKBP Jury Leonard Siahaan dan beberapa kapala dinas pada Rabu (15/12/2021) malam.

Kaji Mbing meninjau rumah-rumah yang rusak akibat diterjang bencana angin puting beliung.

Warga yang terdampak bencana juga diberikan bantuan berupa sembako.

Sedangkan bagi warga tak mampu yang rumahnya rusak, pemerintah melakukan pendataan dengan memotret KTP mereka.

Baca juga: Viral, Video Detik-detik Angin Puting Beliung Hantam Kabupaten Madiun

Selain rumah, beberapa tempat usaha serta fasilitas umum seperti tempat ibadah, gedung sekolah dan polsek menjadi sasaran prioritas perbaikan oleh pemerintah.

“Tentunya fasilitas umum yang rusak akan masuk prioritas. Tempat yang pakai untuk usaha kita prioritaskan agar mereka bisa bekerja semua,” jelas Kaji Mbing.

Baca juga: Puting Beliung Terjang 4 Desa di Madiun, 277 Rumah Rusak

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Regional
Jelang Pilkada, Dico Ganinduto Sebut Surveinya di Jateng Baik

Jelang Pilkada, Dico Ganinduto Sebut Surveinya di Jateng Baik

Regional
KPU Bangka Kurangi Jumlah TPS di Pilkada 2024, dari 911 Jadi 600an

KPU Bangka Kurangi Jumlah TPS di Pilkada 2024, dari 911 Jadi 600an

Regional
500-600 Ton Sampah Harian Kota Padang, 61 Persen Sisa Makanan

500-600 Ton Sampah Harian Kota Padang, 61 Persen Sisa Makanan

Regional
Panik Ular Masuk Dapur, Ibu di Salatiga Tidak Telepon Damkar tapi Ojek Online

Panik Ular Masuk Dapur, Ibu di Salatiga Tidak Telepon Damkar tapi Ojek Online

Regional
Pria di NTT Diduga Cabuli Anak 9 Tahun di Kebun

Pria di NTT Diduga Cabuli Anak 9 Tahun di Kebun

Regional
BEM Unnes Kritik Biaya Sumbangan Pengembangan Kampus Tembus Ratusan Juta, Ini Kata Kampus

BEM Unnes Kritik Biaya Sumbangan Pengembangan Kampus Tembus Ratusan Juta, Ini Kata Kampus

Regional
Satu Rumah dan 2 Sepeda Motor Ludes Terbakar di Sebatik, Diduga Akibat Korsleting Listrik

Satu Rumah dan 2 Sepeda Motor Ludes Terbakar di Sebatik, Diduga Akibat Korsleting Listrik

Regional
Partai di Brebes Buka Penjaringan Pilkada, Mantan Wakil Bupati dan Sejumlah Petani Bawang Ambil Formulir

Partai di Brebes Buka Penjaringan Pilkada, Mantan Wakil Bupati dan Sejumlah Petani Bawang Ambil Formulir

Regional
Jasad Korban Penembakan KKB Belum Dipindahkan karena Pesawat Takut Terbang ke Homeyo

Jasad Korban Penembakan KKB Belum Dipindahkan karena Pesawat Takut Terbang ke Homeyo

Regional
Klaim Dapat Dua Rekomendasi Golkar, Dico Bisa Pilih Maju di Pilkada Jateng atau Kendal

Klaim Dapat Dua Rekomendasi Golkar, Dico Bisa Pilih Maju di Pilkada Jateng atau Kendal

Regional
Cegah PMK Jelang Idul Adha, Pedagang di Solo Diminta Tak Datangkan Sapi dari Luar Daerah

Cegah PMK Jelang Idul Adha, Pedagang di Solo Diminta Tak Datangkan Sapi dari Luar Daerah

Regional
Raker Konwil I Apeksi Pekanbaru Dimulai, Ini Rangkaian Kegiatannya

Raker Konwil I Apeksi Pekanbaru Dimulai, Ini Rangkaian Kegiatannya

Kilas Daerah
Jadi Narsum HTBS, Pj Nurdin Paparkan Upaya Pemkot Tangerang Tanggulangi Tuberkulosis

Jadi Narsum HTBS, Pj Nurdin Paparkan Upaya Pemkot Tangerang Tanggulangi Tuberkulosis

Regional
Promosikan Produk Unggulan Koperasi dan UMKM, Pemkot Semarang Gelar SIM

Promosikan Produk Unggulan Koperasi dan UMKM, Pemkot Semarang Gelar SIM

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com