Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Kota Madiun Melawan Covid-19, Buka Gerai Vaksinasi dan Masker Gratis di Pusat Keramaian

Kompas.com - 12/10/2021, 16:18 WIB
Muhlis Al Alawi,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

MADIUN, KOMPAS.com - Setelah ditetapkan masuk PPKM level dua, Kota Madiun semakin banyak dikunjungi warga dari luar kota untuk berwisata kuliner dan belanja.

Untuk mencegah penularan Covid-19 di tengah keramaian kunjungan warga luar daerah, Wali Kota Madiun Maidi membukai gerai vaksin gratis di jantung Kota Pecel.

Gerai vaksin gratis berada di kawasan wisata sumber umis yang berada di samping Balai Kota Madiun, Jalan Pahlawan Kota Madiun, Jawa Timur.

Maidi mengatakan, gerai vaksin gratis itu sengaja didirikan di pusat keramaian untuk mempermudah wisatawan yang belum divaksin.

Pendirian gerai vaksin itu juga bertujuan mengejar capaian 100 persen vaksinasi Covid-19 di Madiun. Saat ini, capaian vaksinasi di Kota Madiun menyentuh angka 92 persen.

Baca juga: 5.875 Siswa di Kota Madiun Dapat Kain untuk Seragam dan Ongkos Jahit

“Tempat ramai (pusat keramaian) di sinilah kita buka gerai vaksin. Yang belum silakan. Wisata ke Madiun ke sini bisa juga ikut vaksin,” ujar Maidi saat dikonfirmasi Kompas.com, Selasa (12/10/2021).

Menurut Maidi, pendirian gerai vaksin itu merupakan upaya Pemkot Madiun memutus mata rantai penularan Covid-19. Sehingga, warga yang datang ke Kota Madiun sudah divaksin dan menaati protokol kesehatan.

Tak hanya gerai vaksin, Pemkot Madiun juga menyediakan lima gerai masker gratis bagi warga yang memerlukan.

Selain itu, disiapkan satu pos khusus untuk melakukan tes cepat antigen bagi warga yang merasa sakit saat berkunjung di pusat keramaian Kota Madiun di Jalan Pahlawan.

“Jadi tidak ada alasan orang yang datang di Kota Madiun tidak memakai masker. Apalagi sepanjang jalan pahlawan ada lima gerai masker gratis,” ujar Maidi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Regional
Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Regional
Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Regional
Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Regional
Sekda Maluku Sadli Ie Ditunjuk Jadi Pj Gubernur, Gantikan Murad yang Habis Masa Jabatan

Sekda Maluku Sadli Ie Ditunjuk Jadi Pj Gubernur, Gantikan Murad yang Habis Masa Jabatan

Regional
Kapal Belum Masuk, Harga Bawang Putih di Ambon Tembus Rp 50.000 Per Kg

Kapal Belum Masuk, Harga Bawang Putih di Ambon Tembus Rp 50.000 Per Kg

Regional
Pemkot Magelang Punya Layanan Sedot Tinja, Berikut Tarif dan Cara Pakai Jasanya

Pemkot Magelang Punya Layanan Sedot Tinja, Berikut Tarif dan Cara Pakai Jasanya

Regional
Penembak Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Ditangkap

Penembak Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Ditangkap

Regional
390 Kg Daging Celeng Diselundupkan ke Bekasi, Disembunyikan Dalam Truk Pengangkut Besi

390 Kg Daging Celeng Diselundupkan ke Bekasi, Disembunyikan Dalam Truk Pengangkut Besi

Regional
Kasus Adik Aniaya Kakak hingga Tewas di Klaten, Polisi: Tunggu Hasil Observasi

Kasus Adik Aniaya Kakak hingga Tewas di Klaten, Polisi: Tunggu Hasil Observasi

Regional
MGPA Beri Harga Khusus Tiket MotoGP Mandalika Selama Periode 'Early Bird'

MGPA Beri Harga Khusus Tiket MotoGP Mandalika Selama Periode "Early Bird"

Regional
Usung Luqman Hakim pada Pilkada Salatiga, PKB Buka Pendaftaran untuk Cari Wakilnya

Usung Luqman Hakim pada Pilkada Salatiga, PKB Buka Pendaftaran untuk Cari Wakilnya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com