Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sebelum Jenazah Bupati Yasin Payapo Dimakamkan, Keluarga Akan Gelar Upacara Pelepasan

Kompas.com - 02/08/2021, 07:38 WIB
Rahmat Rahman Patty,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

 

AMBON, KOMPAS.com- Jenazah bupati Kabupaten Seram Bagian Barat, Maluku, Muhamad Yasin Payapo akan dimakamkan, Senin (2/8/2021) siang.

Pemakaman jenazah almarhum akan dilakukan pihak keluarga di kawasan Warasia, Kecamatan Sirimau, Ambon.

Sebelum jenazah dimakamkan, rencananya akan ada upacara pelepasan terlebih dahulu di kediaman rumah almarhum di kawasan Galunggung Ambon pagi ini.

"Nanti ada upacara pelepasan, sebelum jenazah dimakamkan," kata salah satu kerabat almarhum, Erik Heluth kepada Kompas.com di kawasan rumah duka, Senin.

Baca juga: Polisi Sesalkan Keluarga Bupati Yasin Payapo Tolak Pemakaman Prokes: Anak-anaknya Juga Ada yang Pejabat, Harusnya Beri Contoh

Erik tidak mengetahui pasti apakah upacara pelepasan jenazah almarhum itu akan dipimpin oleh Wakil Bupati atau Sekretaris Daerah.

"Belum tahu siapa yang pimpin upacara tapi ada upacara pelepasan nanti," ujar dia.

Menurut informasi, upacara pelepasan akan dimulai sekira pukul 10.00 WIT.

"Jenazah sementara dimandikan, karena itu upacara pelepasan agak telat sedikit," kata salah satu tamu undangan. 

Baca juga: Polisi: Keluarga Bupati Yasin Payapo Menolak Pemakaman Sesuai Prokes

 

Ratusan warga masih terus melayat di rumah duka almarhum Bupati Seram Bagian Barat, Maluku Muhamad Yasin Payapo di kawasan Galunggung Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, Minggu (1/8/2021)KOMPAS.COM/RAHMAT RAHMAN PATTY Ratusan warga masih terus melayat di rumah duka almarhum Bupati Seram Bagian Barat, Maluku Muhamad Yasin Payapo di kawasan Galunggung Kecamatan Sirimau, Kota Ambon, Minggu (1/8/2021)
Ratusan orang padati rumah duka

Berdasarkan pantauan Kompas.com, ratusan tamu undangan termasuk pihak keluarga dan para pejabat dan ASN pemkab Seram Bagian Barat telah memadati tenda di rumah duka.

Mobil ambulans milik DPD Partai Hanura Maluku juga telah siap di sekitar rumah duka.

Hingga saat ini para tamu dan pelayat masih terus berdatangan ke rumah duka. Tidak hanya warga di Ambon, banyak dari pelayat yang datang kebanyakan dari Seram Bagian Barat.

Pihak keluarga melalui pengeras suara juga mempersilakan para tamu undangan untuk melayat jenazah sebelum upacara pelepasan dilakukan.

"Yang mau melayat jenazah almarhum silahkan masuk," pinta keluarga.

Baca juga: Jenazah Bupati Yasin Payapo Dibawa ke Rumah, Warga Beramai-ramai Datang Melayat

Pihak RS pastikan bupati terpapar Covid-19

Bupati Yasin Payapo meninggal dunia di kediaman pribadinya di kawasan Galunggung Ambon pada Minggu siang (1/8/2021).

Sehari sebelum meninggal dunia, almarhum sempat menjalani perawatan di RSUP dr Johanes Leimena Ambon.

Almarhum masuk rumah sakit dengan gejala demam, batuk dan sesak nafas.

Pihak rumah sakit memastikan almarhum positif terpapar Covid-19.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com