Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kota Tasikmalaya Terapkan PPKM Level 4, Ada Beberapa Perubahan

Kompas.com - 26/07/2021, 21:11 WIB
Irwan Nugraha,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

 

Selama PPKM Level 4, Pemkot akan membentuk tim pengawas yang dilakukan oleh satgas kecamatan khusus perkotaan, yakni Kecamatan Cihideung dan Tawang.

"Kita akan bentuk semacam tim patroli sesuai kesepakatan Satgas yang rapat juga dihadiri lengkap mulai Polri, TNI, Kejari dan Pemkot Tasikmalaya," kata Ivan.

Selain itu, pihaknya pun akan merumuskan perubahan aturan lainnya saat PPKM Level 4 lanjutan sesuai dengan instruksi Kemendagri.

Apalagi, selama ini jumlah penyebaran Covid-19 dan tingkat kematian sudah mulai turun setelah dua kali pelaksanaan PPKM sebelumnya.

"Tingkat keterisian rumah sakit kita sudah turun, kita juga tingkat kematian dan penyebaran sudah turun," kata Ivan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com