KOMPAS.com - Sejumlah tenaga kerja asing (TKA) asal China ditolak saat minta divaksin Covid-19 di Klinik Polres Lebak, Banten.
Alasan petugas menolaknya karena tidak memiliki KTP atau berstatus WNI.
Padahal, sejumlah TKA tersebut datang dari Jakarta dengan menempuh waktu perjalanan hingga dua jam untuk sampai ke lokasi vaksinasi.
Setelah mendapat penolakan itu, mereka akhirnya kembali ke Jakarta dengan rasa kecewa.
Sementara di Yogyakarta, Aliansi Mahasiswa Universitas Gadjah Mada memberikan ucapan selamat kepada Presiden Joko Widodo melalui postingan di Twitter.
Dalam postingannya itu, mereka menyebut Jokowi sebagai juara umum lomba ketidaksesuaian omongan dengan kenyataan.
Dua berita tersebut menjadi perhatian pembaca di Kompas.com.
Berikut ini lima berita populer nusantara selengkapnya.
Sejumlah TKA asal China ditolak petugas saat minta divaksin Covid-19 di Klinik Polres Lebak, Banten.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.