Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Siswa SD Kena Covid-19, Diduga Tertular dari Guru yang Kontak dengan Pasien Positif

Kompas.com - 24/06/2021, 06:07 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Belasan siswa Sekolah Dasar (SD) Negeri I Girimukti, Kasokandel, Majalengka, Jawa Barat, harus menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing.

Berdasar hasil swab antigen pada Selasa (22/6/2021), mereka dinyatakan positif Covid-19.

Dede, salah satu wali murid, mengatakan, terdapat 11 anak yang terkena Covid-19.

"Alhamdulillah anak saya negatif dan gurunya bilang itu ada 11 (siswa) yang positif. Cuma kini disarankan mereka diam di rumah masing-masing," ujarnya.

Baca juga: Sempat Bertemu Guru di Sekolah, Belasan Siswa SD Positif Covid-19

Pernah berinteraksi langsung

Ketua Satgas Covid-19 Kasokandel Dadang Rukmana menuturkan, para siswa diduga tertular dari salah seorang guru.

Antara siswa dan guru tersebut pernah berinteraksi langsung pada beberapa hari terakhir.

"Ada (interaksi). Tapi semacam bagi nilai atau soal. Interaksinya juga tidak satu hari penuh," ucapnya, saat dikonfirmasi, Rabu (23/6/2021).

Padahal, guru tersebut pernah berkontak dengan salah seorang petugas Puskesmas Kasokandel yang dinyatakan positif Covid-19.

"Guru tersebut positif dari salah satu petugas Puskesmas Kasokandel, yang kebetulan habis menghadiri hajatan di Cianjur. Kemudian di-tracing, guru tersebut kontak erat dan setelah di- swab hasilnya positif," jelas Dadang yang juga menjabat sebagai Camat Kasokandel.

Alhasil, para siswa SD itu dites swab antigen.

Baca juga: Varian Delta Masuk Jabar, Kasus Terbanyak di Karawang, Ini Kata Ridwan Kamil

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nelayan yang Hilang di Perairan Nusakambangan Ditemukan Tewas

Nelayan yang Hilang di Perairan Nusakambangan Ditemukan Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Pelni Hentikan Pelayaran Rute Bintan-Natuna Selama Sekitar 20 Hari

Pelni Hentikan Pelayaran Rute Bintan-Natuna Selama Sekitar 20 Hari

Regional
Tergiur Upah Rp 3 Juta, Tukang Nasi Goreng Jadi Kurir Narkoba

Tergiur Upah Rp 3 Juta, Tukang Nasi Goreng Jadi Kurir Narkoba

Regional
Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Regional
Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Regional
Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Regional
Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Regional
Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Regional
Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Regional
Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Regional
14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

Regional
TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

Regional
Aksi 'May Day' di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Aksi "May Day" di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Regional
Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com