Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terancam, Warga Intan Jaya Mengungsi, Tokoh Agama: Segera Hentikan Konflik

Kompas.com - 17/02/2021, 16:04 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Baca juga: 1.000-an Warga Intan Jaya Mengungsi, Ini Tanggapan Pemprov Papua

Menurut Ribka, Pemprov Papua sudah berusaha menjalin komunikasi dengan Pemkab Intan Jaya terkait kondisi bencana sosial yang terjadi.

Pihaknya meminta Pemkab Intan Jaya untuk menerapkan masa tanggap darurat sosial.

"Untuk masalah bencana sosial di Intan Jaya, kami sejak November 2020 kami sudah ada komunikasi dengan pemerintah daerah di sana. Kami sudah meminta mereka menyurat agar itu menjadi dasar untuk kami bertindak. Memang kami tidak bisa ke sana karena penerbangan terbatas," ujar Ribka.

(Penulis: Kontributor Jayapura, Dhias Suwandi | Editor: Robertus Belarminus)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com