Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"3M Harus Terus Disosialisasikan, Memang Agak Sulit, tapi Kita Tidak Boleh Bosan"

Kompas.com - 19/10/2020, 08:30 WIB
Andi Hartik,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

Adapun untuk pelaksanaan senam bersama itu, Sugiri berharap supaya warganya tetap sehat melalui olahraga yang tetap menerapkan protokol kesehatan Covid-19.

Senam itu dilaksanakan dengan tetap menjaga jarak. Setiap peserta senam memakai masker.

“Dengan gerakan ini kita bisa lebih sehat, ini namanya senam Covid-19. Sebetulnya memang kan kita harus bergerak dan diharapkan bisa terbentuk daya tahan tubuh yang kuat,” katanya.

Baca juga: Subsidi Gaji Gelombang Kedua, Menaker: Mudah-mudahan Sebelum November Kita Bisa Transfer...

Sampai saat ini, lima warga di kampung itu dinyatakan positif Covid-19. Dua di antaranya meninggal dan tiga pasien sembuh.

“Total terkonfirmasi lima orang, meninggal dua orang di rumah sakit. Tiga orang isolasi di safe house dan Rumah Sakit Lavalette, sudah sembuh semua,” katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com