Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demo di Palembang Ricuh, 2 Mobil Polisi Terbalik, Puluhan Motor Rusak

Kompas.com - 08/10/2020, 19:39 WIB
Aji YK Putra,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

 

Meski sempat berlangsung alot, mahasiswa pun akhirnya masuk untuk berdamai dengan petugas.

Kemudian, mereka mendekat dan mencoba bersalaman dengan polisi yang ada di sana.

"Tolong semuanya tenang, semuanya tahan emosi," ujar Anom.

Setelah massa berhasil tenang, mahasiswa yang ada di luar pagar tetap berorasi.

Mereka memblokade Jalan POM IX dengan membakar ban bekas. 

Polisi pun masih tetap menahan diri dan tak membubarkan massa.

Selepas magrib, massa akhirnya membubarkan diri dan api yang ada di Simpang Lima dipadamkan oleh polisi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com