Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi: Pelaku Sempat Menodongkan Senjata Serta Berusaha untuk Menembak, Namun Peluru Tidak Meledak

Kompas.com - 06/10/2020, 05:28 WIB
Candra Setia Budi

Editor

Masih dikatakan Rafli, kedua pelaku ini datang dari arah Museum Lampung di Jalan ZA Pagar Alam, lalu berputar di depan Termina Rajabasa.

“Kedua pelaku berboncengan mengendarai sepeda motor, lalu berputar di rambu larangan berputar yang ada di pertigaan depan Terminal Rajabasa,” ujarnya.

Baca juga: Mabuk, Seorang Oknum Polisi di Sulsel Todong Kapolsek dengan Pistol, Begini Kronologinya

Kata Rafli, saat hendak diberhentikan, kedua pelaku berupaya kabur namun berhasil dihadang petugas.

“Satu pelaku yang membawa motor langsung disergap, anggota menemukan satu pucuk senjata api di kantong celananya,” ujarnya.

Sementara satu pelaku yakni KI langsung mengeluarkan senjata api rakitan jenis pistol dan kabur ke dalam terminal hingga berhasil ditangkap.

Baca juga: Ratusan Perajin Jamu Diduga Diperas Oknum Polisi Berpangkat AKBP yang Bertugas di Mabes Polri, Kerugian Rp 7 Miliar

 

(Penulis: Kontributor Lampung, Tri Purna Jaya | Editor: Abba Gabrillin)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com