Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Meningkat Signifikan, 317 Pasien Positif Covid-19 di Surabaya Sembuh dalam 3 Hari

Kompas.com - 04/06/2020, 19:46 WIB
Ghinan Salman,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Surabaya, sebanyak 2.007 pasien masih menjalani perawatan hingga 3 Juni 2020.

Sebanyak 1.147 orang menjalani rawat jalan dan 860 orang rawat inap.

Tapi, Fikser mengingatkan, data ini bisa berubah sewaktu-waktu.

Baca juga: Risma Kirim Tenaga Medis untuk Wakil Wali Kota Surabaya yang Dikabarkan ODP

"Nah jumlah itu yang nanti kita kejar untuk segera disembuhkan," ujar Fikser.

Terdapat 2.803 kasus Covid-19 di Surabaya hingga Rabu (3/6/2020). Selain itu, terdapat 3.158 pasien dalam pengawasan (PDP) dan 3.782 orang dalam pemantauan (ODP).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com