Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Covid-19 NTB: Tambah 17 Kasus Positif, Berasal dari Klaster Gowa dan Magetan

Kompas.com - 21/05/2020, 22:32 WIB
Karnia Septia,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

 

Nurhandini meminta masyarakat tidak menyepelekan penularan Covid-19.

"Berhenti menyepelekan proses penularan Covid-19, karena kalau memang penularan itu tidak terjadi, angka positif tidak akan naik kembali," kata Nurhandini.

Untuk mencegah penyebaran virus corona, masyarakat diminta mematuhi protokol kesehatan yang ditetapkan pemerintah.

Tiga pasien sembuh

Baca juga: Saat Gubernur NTB dan Wali Kota Bima Tak Sejalan Soal Aturan Shalat Idul Fitri

Selain tambahan kasus positif, terdapat tambahan tiga pasien positif yang sembuh dari Covid-19 pada Kamis (21/5/2020).

"Ketiganya berasal dari Kabupaten Dompu," kata Nurhandini.

Hingga saat ini, tercatat 251 pasien sembuh di NTB. Angka kesembuhan itu mencapai 61,2 persen.

Sementara itu, jumlah pasien meninggal sebanyak tujuh orang atau 1,7 persen.

Saat ini, sebanyak 152 pasien masih dirawat di sejumlah rumah sakit dan lokasi karantina di NTB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com