Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Desa Tropodo Alami Sesak Nafas akibat Pembakaran Plastik Impor

Kompas.com - 27/11/2019, 14:22 WIB
Ghinan Salman,
Dony Aprian

Tim Redaksi

 

Diberitakan sebelumnya, sebanyak 47 pengusaha tahu di sentra industri Desa Tropodo, Kecamatan Krian, Sidoarjo, Jawa Timur, berkomitmen untuk tidak lagi menggunakan limbah plastik impor sebagai bahan bakar pembuatan tahu.

Komitmen itu disampaikan tiga perwakilan pengusaha tahu saat deklarasi "Stop Penggunaan Bahan Bakar Sampah Plastik" yang digelar bersama Pemkab Sidoarjo di Dusun Areng-Areng, Desa Tropodo, Kecamatan Krian, Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (26/11/2019).

Saat deklarasi tersebut, mereka sepakat mengonversi bahan bakar sampah plastik ke ramah lingkungan, serta mengurangi emisi gas buang proses pembuatan tahu sehingga tidak berdampak pada pencemaran lingkungan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com