Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiga Korban Avanza Tenggelam di Sungai Brantas Ditemukan

Kompas.com - 29/01/2019, 22:37 WIB
Slamet Widodo,
Khairina

Tim Redaksi

Kompas TV Tim SAR masih mencari 1 korban hilang kapal tenggelam di Perairan Bengkalis, Riau. Sebelumnya petugas SAR telah menemukan 2 korban hilang kapal tenggelam yang terdampar di pantai. Pencarian pada Senin (28/1/2019) pagi difokuskan di sekitar Pantai Tanjung Jati. Sementara sebelumnya saat melakukan pencarian pada Minggu (27/1/2019) kemarin petugas SAR berhasil menemukan 2 kru kapal di Pantai Tanjung Leban. Dari 10 orang yang berada di kapal saat tenggelam 9 orang telah ditemukan.

Selanjutnya, ketiga korban meninggal dunia dibawa ke RSUD Dokter Iskak Tulungagung untuk dilakukan autopsi serta visum.

"Dengan ditemukannya ketiga korban, maka proses pencarian dihentikan dan ditutup,” terang Kordinator Basarnas Pos Sar Trenggalek Brian Gautama.

Sebelumnya, satu unit kendaraan roda 4 jenis minibus tercebur di Sungai Brantas ketika tengah antre untuk menyeberang dengan menggunakan jasa kapal penyeberangan yang berada di Desa Ngunut, Kecamatan Ngunut, Tulungagung Jawa Timur, Sabtu lalu.

Diketahui, dalam musibah ini tiga orang menjadi korban dan meninggal dunia, serta dua orang selamat. Dari data yang dihimpun, tiga orang selamat adalah sopir Waridi (56) ,Sholikatin (56), serta Imam Sodhikin.

Sedangkan tiga korban meninggal dunia dan berhasil dievakuasi adalah Fitri Nursyam (34), Siti Yuniati (32), dan Siti Alfiah (61).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com