Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Video Dosen di Palopo Minta Rp2.000, Ini 3 Faktanya

Kompas.com - 08/09/2018, 18:45 WIB
Michael Hangga Wismabrata,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

“Saya sudah turunkan komisi disiplin untuk memanggil yang bersangkutan untuk diklarifikasi. Terkait uang Rp2.000 itu tidak ada dalam aturan, dan saya baru dengar itu dosen minta uang,” ujar Prof Hanafie.

Baca Juga: Viral Surat RS soal Honor Dokter Telat, Ini Tanggapan BPJS Kesehatan

3. Keterangan mahasiswa terkait penarikan Rp2.000

Klarifikasi juga dilakukan Kompas.com terhadap mahasiswa di UNCP. Dewi, mahasiswi UNCP, mengatakan, pengumpulan uang Rp2.000 hanya keinginan kelompok mahasiswa dalam satu tingkat.

“Uang Rp2.000 itu biasa dikumpul khusus untuk tingkat kami, itupun digunakan menghubungi dosen kami untuk menanyakan kesiapannya mengajar, karena kadang jadwal berubah karena sesuatu hal, termasuk ruangan. Juga kami gunakan kalau ada teman kami yang sakit, Jadi uang itu bukan untuk dosen.” kata Dewi.

Baca Juga: Viral, Video Oknum Dosen di Palopo Diduga Minta Uang Rp2.000 kepada Mahasiswa

Sumber (KOMPAS.com: Amran Amir)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com