Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gotong-royong ala Info Cegatan Jogja, Sukarela Membantu Sesama...

Kompas.com - 03/07/2016, 17:09 WIB
Wijaya Kusuma

Penulis

Lokasinya menggunakan halaman warung makan milik salah satu member ICJ yang sedang mudik.

"Logistik seperti roti, kopi, gula ini sukarela dari member ICJ. Biasanya yang datang membawa (bantuan), tapi tidak membawa ya tidak apa-apa," ucapnya.

Di posko mudik itu, terdapat fasilitas lumayan komplet yang disediakan bagi pemudik, mulai dari kamar mandi, tempat istirahat, mushala, dan obat-obatan.

"Yang jaga tidak kita jadwal, siapa yang sedang tidak ada kegiatan saja. Kan, sifatnya sukarela," ujarnya.

Anggota ICJ yang berjaga di posko tersebut juga bergerak turun langsung ketika ada permintaan bantuan dari pemudik yang kendaraanya mengalami kerusakan atau ban bocor. Pelayanan bantuan ini semuanya gratis tanpa di pungut biaya.

"Gratis, kita melakukan ini prinsipnya dengan hati dan sukarela. Rencananya posko berlangsung sampai H+4 ," kata Nanang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com