Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kehebohan Masyarakat Indonesia Sambut Gerhana Matahari Total

Kompas.com - 10/03/2016, 07:59 WIB
Farid Assifa

Penulis


Momen langka ini diabadikan semua warga Palu dengan menggunakan telepon seluler dan kamera.

Wakil Presiden Jusuf Kalla yang datang ke Palu khusus untuk menyaksikan GMT ini pun merasa takjub dengan peristiwa alam yang langka ini.

Dalam akun Twitter miliknya, Kalla tampak mengenakan kacamata gerhana. Dia terlihat kagum menyaksikan gerhana matahari total yang sempurna di Palu. [Baca juga: Saksikan Gerhana Matahari Total di Palu, JK Tampak Kagum]

Maluku Utara

Warga Halmahera, Maluku Utara, menyambut gerhana matahari total dengan pesta budaya. Pesta digelar sebelum gerhana tiba.

Selain warga, acara ini juga dihadiri bupati Halmahera Utara, peneliti Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), serta perwakilan kedutaan Besar Amerika Serikat. [Baca juga: Sambut Gerhana Matahari Total, Warga Maba Gelar Pesta Budaya]

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com