Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Seorang Pria Pukuli Polisi di Pinggir Jalan Pontianak

Kompas.com - 29/05/2024, 12:38 WIB
Hendra Cipta,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

PONTIANAK, KOMPAS.com - Video pemukulan seorang pengendara sepeda motor kepada seorang petugas Satuan Lalu Lintas Polresta Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar), viral di media sosial.

Kepala Satuan Reserse dan Kriminal Polresta Pontianak Kompol Antonius Trias Kuncorojati mengatakan, perkara tersebut telah berakhir dengan kesepakatan damai antara pelapor dan terlapor.

“Awalnya sudah dibuat laporan polisi. Tapi anggota Polresta Pontianak memaafkan, jadi ditempuh jalur restorative justice,” kata Antonius saat dihubungi, Rabu (29/5/2024).

Baca juga: Viral, Video Hotman Paris Kepanasan di Bandara Sultan Hasanuddin, GM Angkasa Pura 1: Kami Mohon Maaf

Antonius menerangkan, hasil pemeriksaan dan identifikasi, terlapor atau warga terduga pelaku pemukulan mengalami gangguaan kejiwaan karena memiliki riwayat konsumsi obat stres.

“Ada dugaan orang itu stres, karena ada riwayat konsumsi obat stres dan gangguan jiwa,” ucap Antonius.

Sementara itu, Kepala Satuan Lalu Lintas Polresta Pontianak AKP Radian mengatakan, peristiwa itu terjadi Selasa (28/5/2024) pagi. Saat itu, sejumlah petugas gabungan melakukan pengamanan jalur atau rute keberangkatan jemaah haji.

“Ketika di u-turn Jalan Ahmad Yani, bus-bus jemaah hendak memutar. Kemudian kendaraan disetopkan sementara,” kata Adrian.

Penghentian kendaraan atau pengguna jalan tersebut untuk memastikan keselamatan lalu lintas, rombongan jemaah haji dan warga pengguna jajan.

Namun, lanjut Radian, saat pemberhentiaan arus lalu lintas tersebut, ada seorang pria berinisial DP yang tidak mau berhenti dan malah menyerang petugas.

“Perkaranya kami serahkan ke bagian reserse dan kriminal,” tutup Radian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Penemuan Mayat Bayi di Sragen, Terbungkus Mantel dengan Kondisi Leher Terjerat Kain di Dapur Rumah

Regional
Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Terpeleset Saat Memancing, Dua Pemuda Tewas Tenggelam di Embung

Regional
Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, 'Terbang' ke Atap dan Tendang Panitia

Sederet Cerita Saat Hewan Kurban Mengamuk, "Terbang" ke Atap dan Tendang Panitia

Regional
Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Pemprov Sumbar Salurkan 83 Hewan Kurban di 15 Titik Bencana

Regional
Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Regional
Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Regional
Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Regional
Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Regional
BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

Regional
PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com