Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kirab Waisak Candi Mendut-Borobudur, Ribuan Umat Buddha Padati Jalanan

Kompas.com - 23/05/2024, 18:17 WIB
Egadia Birru,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

MAGELANG, KOMPAS.com – Ribuan orang memadati jalur sepanjang Candi Mendut menuju Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Tua-muda melebur dalam kerumunan. Anak-anak dibopong, tak sedikit pula yang berada di pundak orangtuanya.

Setiap orang menantikan rombongan biksu dan atraksi lain dalam kirab perayaan Waisak 2568 BE yang digagas Perwakilan Umat Buddha Indonesia atau Walubi, Kamis (23/5/2024).

Sebelum kirab, ribuan umat Buddha ikut mendengarkan pembacaan paritta atau doa bersama.

Baca juga: Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

 

Pelantunan paritta dilaksanakan secara bergiliran dari masing-masing sangha.

Selanjutnya, umat Buddha berjalan dari Candi Mendut menuju Candi Borobudur.

Sepanjang jarak lebih kurang 3 kilometer, warga antusias menyambut.

Mereka berdiri di kiri kanan jalan sembari mengabadikan melalui gawai.

Perwakilan panitia kirab, Biksu Duta Samyak mengatakan, kirab bermakna penghormatan kepada Buddha Dhamma agar seluruh umat kembali ke jati diri sendiri.

“Diharapkan melalui jalan Buddha ini kita bisa mencapai pencerahan seperti Buddha,” ujar dia.

Baca juga: Pria di Magelang Perkosa Adik Ipar, Korban Diancam jika Lapor

Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Buddha, Kementerian Agama, Supriyadi mengatakan, antusiasme umat Buddha begitu tinggi mengikuti rangkaian Tri Suci Waisak.

Misalnya, dia bilang, tingkat keterisian homestay di seputaran Candi Borobudur penuh.

“Artinya antusiasme ini, selain memberi ruang pada umat untuk merayakan Waisak, juga bisa bersinergi dengan masyarakat sekitar. Masyarakat bisa mendapatkan manfaat di antaranya bisa bersilaturahmi bisa juga meningkatkan perekonomian masyarakat,” ujar dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

Regional
Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Regional
Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Regional
Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Regional
Santri Tewas Terseret Arus Sungai Saat Bersihkan Alat Potong Hewan

Santri Tewas Terseret Arus Sungai Saat Bersihkan Alat Potong Hewan

Regional
'Long Weekend', Kunjungan Wisatawan di Magelang Naik 5 Kali Lipat

"Long Weekend", Kunjungan Wisatawan di Magelang Naik 5 Kali Lipat

Regional
Soal Pilkada Solo, Gusti Bhre: Masih Fokus Pura Mangkunegaran

Soal Pilkada Solo, Gusti Bhre: Masih Fokus Pura Mangkunegaran

Regional
Ayah yang Bunuh Anaknya di Banten Dikenal Sayang Keluarga

Ayah yang Bunuh Anaknya di Banten Dikenal Sayang Keluarga

Regional
ODGJ di Bima Kejar Polisi dengan Parang

ODGJ di Bima Kejar Polisi dengan Parang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com