Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Puskesmas di Padang yang Buka Saat Lebaran

Kompas.com - 08/04/2024, 17:01 WIB
Rahmadhani,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebanyak 13 puskemas di Kota Padang, Sumatera Barat, tetap buka saat lebaran Idul Fitri nanti. Secara keseluruhan di Kota Padang ada 24 puskesmas.

"Pada lebaran pertama dan kedua puskemas yang buka adalah yang memiliki IGD."

Baca juga: 4 Puskesmas di Magelang Buka 24 Jam Selama Lebaran, Ini Daftarnya

"Di antaranya adalah Puskesmas Lubuk Buaya, Air Dingin, Anak Air, Nanggalo, Padang Pasir, Pengambiran, Pauh, Lubuk Kilangan, Lapai, Ambacang dan Bungus," Kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Padang Srikurnia Yati, Senin (8/4/2024) kepada Kompas.com melalui telepon.

Setelah lebaran pertama dan kedua, semua puskesmas kembali buka. Hal itu bertujuan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

"Kalau hari Lebaran pertama dan kedua itu memang kalender merah. Kalau saat libur cuti bersama itu poliklinik semua puskesmas tetap buka. Hal itu bertujuan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat," katanya.

Menjelang Lebaran ini, Srikurniati mengingatkan masyarakat untuk tetap menjaga kesehatan. Salah satunya adalah dengan banyak mengonsumsi air putih.

Baca juga: Daftar 7 Puskesmas di Kota Bandung Buka 24 Jam Selama Idul Fitri

"Kemudian banyak makan buah-buahan agar kesehatan tetap terjaga saat bulan puasa yang tinggal beberapa hari ini," ujarnya.

Saat Lebaran, Srikurnia Yati juga mengingatkan masyarakat untuk tidak memakan makanan secara berlebihan.

"Makanan yang dilarang saat Lebaran tidak ada. Cuman jangan dimakan secara berlebihan. Dimakan secara berlebihan itu yang berbahaya," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pedagang Bakso di Semarang Lecehkan Remaja SMP hingga Empat Kali

Pedagang Bakso di Semarang Lecehkan Remaja SMP hingga Empat Kali

Regional
Suarakan Kemerdekaan Palestina, Dompet Dhuafa Sulsel Bersama MAN Gelar Sound of Humanity

Suarakan Kemerdekaan Palestina, Dompet Dhuafa Sulsel Bersama MAN Gelar Sound of Humanity

Regional
Bukit Lintang Sewu di Yogyakarta: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Bukit Lintang Sewu di Yogyakarta: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Regional
Ketika 5 Polisi Berjibaku Tangkap 1 Preman Pembobol Rumah...

Ketika 5 Polisi Berjibaku Tangkap 1 Preman Pembobol Rumah...

Regional
10 Motor di Parkiran Rumah Kos di Semarang Hangus Terbakar, Diduga Korsleting

10 Motor di Parkiran Rumah Kos di Semarang Hangus Terbakar, Diduga Korsleting

Regional
1 Kg Sabu dan 500 Pil Ekstasi dari Malaysia Diamankan di Perairan Sebatik, Kurir Kabur

1 Kg Sabu dan 500 Pil Ekstasi dari Malaysia Diamankan di Perairan Sebatik, Kurir Kabur

Regional
Menyalakan 'Flare' Saat Nobar Timnas, 5 Pemuda Diamankan Polisi di Lampung

Menyalakan "Flare" Saat Nobar Timnas, 5 Pemuda Diamankan Polisi di Lampung

Regional
Sosok Rosmini Pengemis Marah-marah, Diduga ODGJ dan Dibawa Pulang Keluarganya

Sosok Rosmini Pengemis Marah-marah, Diduga ODGJ dan Dibawa Pulang Keluarganya

Regional
Komplotan Penjual Akun WhatsApp Judi 'Online' Ditangkap, Omzet Rp 5 Juta Per Hari

Komplotan Penjual Akun WhatsApp Judi "Online" Ditangkap, Omzet Rp 5 Juta Per Hari

Regional
Bukan Demo di Jalan Raya, SPSI Babel Kerahkan Ribuan Buruh ke Pantai Wisata

Bukan Demo di Jalan Raya, SPSI Babel Kerahkan Ribuan Buruh ke Pantai Wisata

Regional
Belum Ada Calon Lain, PKB Semarang Dukung Gus Yusuf Maju Pilkada Jateng

Belum Ada Calon Lain, PKB Semarang Dukung Gus Yusuf Maju Pilkada Jateng

Regional
Seorang Penumpang Kapal KMP Lawit Terjun ke Laut, Pencarian Masih Dilakukan

Seorang Penumpang Kapal KMP Lawit Terjun ke Laut, Pencarian Masih Dilakukan

Regional
Mabuk Saat Mengamen, 2 Anak Jalanan di Lampung Rampok Pengguna Jalan

Mabuk Saat Mengamen, 2 Anak Jalanan di Lampung Rampok Pengguna Jalan

Regional
'May Day', Buruh di Jateng Akan Demo Besar di Semarang

"May Day", Buruh di Jateng Akan Demo Besar di Semarang

Regional
Nobar Timnas Bareng Sandiaga di Solo, Gibran: Tak Bicara Politik

Nobar Timnas Bareng Sandiaga di Solo, Gibran: Tak Bicara Politik

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com