Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sunan Muria: Nama Asli, Silsilah, Wilayah dan Cara Dakwah

Kompas.com - 18/07/2022, 14:40 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Sunan Muria adalah seorang Wali Songo kelahiran Jawa Tengah yang telah berjasa bagi penyebaran agama Islam di Pulau Jawa.

Sunan Muria juga dikenal sebagai Wali Songo termuda di antara para wali lainnya.

Baca juga: Sunan Muria, Wali Songo Termuda dan Penggagas Ajaran Meruwat Bumi

Hampir serupa dengan Wali Songo lainnya, Sunan Muria berdakwah di tengah kondisi masyarakat yang masih menganut kepercayaan lama dengan tradisi Jawa yang masih kental.

Baca juga: Mengenal Sunan Muria dan Meruwat Bumi, Ajarannya Melestarikan Lingkungan

Sunan Muria kebanyakan berdakwa dengan memperkenalkan agama Islam ke daerah pertanian yang terpencil jauh dari keramaian kota.

Baca juga: Parade Sewu Kupat, Tradisi Penghormatan untuk Sunan Muria

Silsilah Sunan Muria

Sunan Muria atau Raden Umar Said adalah wali termuda yang lahir pada sekitar tahun 1450.

Sunan Muria adalah putra dari Sunan Kalijaga dari pernikahannya dengan Dewi Saroh, yang merupakan putri dari Syekh Maulana Ishaq.

Namun ada pula yang mengatakan bahwa Sunan Muria adalah putra Sunan Ngudung dari istrinya yang bernama Dewi Sarifah.

Pada sebuah catatan, Sunan Muria disebut menikah dengan Dewi Roro Noyorono, putri dari Ki Ageng Ngerang.

Kemudian pada catatan lain juga disebut bahwa istri Sunan Muria bernama Dewi Sujinah, yaitu adik Sunan Kudus sekaligus putri Sunan Ngudung.

Dengan begitu, Sunan Muria diketahui sebagai Wali Songo termuda yang merupakan putra Sunan Kalijaga sekaligus adik ipar Sunan Kudus.

Selepas wafat, Sunan Muria dimakamkan di Bukit Muria yang terletak di Desa Colo, Kecamatan Dawe, Kabupaten Kudus, Provinsi Jawa Tengah

Wilayah Dakwah Sunan Muria

Sunan Muria memilih tempat yang twepwncil dan jauh dari kota sebagai wilayah dakwahnya.

Dalam perjalanannya, Sunan Muria memilih lokasi yaitu bukit di utara Kudus yang sekarang dikenal dengan Gunung Muria.

Gunung Muria berada di pantai utara Jawa Tengah, atau di sebelah timur laut dari Kota Semarang.

Wilayah Gunung Muria masuk ke dalam wilayah di Kabupaten Kudus, Kabupaten Jepara dan Kabupaten Pati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Regional
Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Regional
Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Regional
Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Regional
Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, 'Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta'

Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, "Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta"

Regional
Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Regional
Sempat Menghilang, Pedagang Durian 'Sambo' Muncul Lagi di Demak

Sempat Menghilang, Pedagang Durian "Sambo" Muncul Lagi di Demak

Regional
Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Regional
Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Regional
Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com