Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berawal Orangtua Berpisah, 2 Balita Asal Riau Ditinggalkan di Karimun Kepri

Kompas.com - 13/05/2022, 13:04 WIB
Elhadif Putra,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

KARIMUN, KOMPAS.com - Masalah pribadi antara orangtua dan permasalahan ekonomi menjadi penyebab dua balita laki-laki ditinggalkan ayah kandung di Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

Orangtua dari balita berusia 2 tahun dan 8 bulan tersebut telah berpisah sejak satu bulan yang lalu.

Sejak saat itu, keduanya tinggal bersama Parlindungan (25), sang ayah di Pulau Burung, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau.

Sedangkan sang ibu pergi ke Karimun.

Baca juga: Mesin PLTU Tanjung Sebatak Rusak, Warga Karimun Dihantui Pemadaman Listrik Bergilir

"Karena motif ekonomi dan istrinya juga sudah meninggalkan dia. Ayahnya sengaja mengantar anaknya ke Karimun," kata Sekretaris Dinas Sosial Kabupaten Karimun, Irwandri Novri, yang diwawancarai, Jumat (13/5/2022).

Sehari setelah ditinggalkan, tepatnya hari Rabu (11/5/2022) pagi, Parlindungan kembali ke Karimun dari Pulau Burung.

"Besoknya ayahnya kembali ke Karimun. Kita fasilitasi dia untuk kembali ke Karimun," kata Irwandi.

Baca juga: Dibawa dari Riau, 2 Balita Ini Ditinggalkan Ayah Kandungnya di Karimun

Berdasarkan pengakuan dari Parlindungan, tindakan meninggalkan kedua puteranya itu untuk diantar ke istrinya yang berada di Karimun.

"Anaknya ditinggalkan ke keluarga istrinya, lalu ayahnya ini kembali ke Pulau Burung untuk bekerja," sebut Irwandi.

Saat ini kedua balita masih dititipkan di rumah singgah Inpak Karimun. Parlindungan juga berada di sana bersama kedua puteranya.

"Ayahnya sekarang juga di rumah singgah. Karena di sini dia juga tidak ada tempat tinggal," ujar Irwandri.

Irwandi menyebutkan kedua balita selanjutnya akan dibawa Parlindungan ke kampung halamannya di Sumatera Utara.

"Sekarang kita sedang menunggu dokumen pribadi Parlindungan yang masih tertinggal di Pulau Burung. Sedang diurus adiknya di sana. Nanti dia akan bawa anak-anaknya ke Sumatera Utara. Anaknya memang lebih dekat dengan ayahnya," papar Irwandi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Regional
Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com