Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Residivis Satroni Rumah Anggota TNI Wanita | Temuan Yoni Kepala Kura-kura di Jalan Tol Yogya-Solo

Kompas.com - 06/03/2022, 05:55 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Andi Abu Farmi (27) dan Agus Rian Saputra (27) mencongkel jendela rumah AA di Jalan Seluang, Kelurahan Timbau, Tenggarong pada Jumat (25/2/2022).

Pemilik rumah adalah anggota TNI perempuan yang bertugas di Kutai Kartanegara.

Sementara itu di Kabupaten Klaten, terdapat batu yoni di lokasi pembangunan jalan tol Solo-Yogyakarta.

Walau ada batu yoni, pembangunan tetap dokalankan dan rencananya akan dibangun lorong untuk melindungi yoni tersebut.

Dua berita tersebut menjadi perhatian pembaca Kompas.com dan berokut lima berita populer Nusantara selengkapnya:

1. Residivis rampok rumah anggota TNI

Ilustrasi perampokan di rumah.Shutterstock Ilustrasi perampokan di rumah.
Andi Abu Farmi (27) dan Agus Rian Saputra (27) menyatroni rumah AA, anggota TNI perempuan atau Korps Wanita Angkatan Darar Kowad di Kutai Kartanegara.

Kedua pelaku masuk ke rumah AA di Jalan Seluang, Kelurahan Timbau, Tenggarong pada Jumat (25/2/2022) dini hari.

Kedua pelaku masuk ke rumah dan menodong AA dengan sebilah parang. Pelaku meminta uang, perhiasan, dan menyuruhnya membuka baju.

Namun korban melakukan perlawanan dan sempat terjadi saling dorong antara para pelaku dan korban.

Mengetahui korban melawan, dua pelaku itu akhirnya kabur membawa ponsel korban dan sejumlah barang lainnya. Korban tak mengalami luka-luka akibat kejadian itu.

AA pun melapor ke Polres Kukar dan pada 1 Maret 2022, dua pelaku ditangkap di kawasan Mangkurawang, Tenggarong.

Dari hasil pemeriksaan diketahui jika para pelaku adalah residivis kasus pencurian dan mereka saling mengenal di dalam lapas.

Baca juga: Ketika Residivis Rampok Satroni Rumah yang Ternyata Milik Anggota TNI Wanita...

2. Ada 27 KTP dipinjam tetangga untuk utang

Warga Desa Sraten, Kecamatan Cluring, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, mengadu pada Polsek Cluring, terkait ulah penaguh utang yang menggedor pintu malam-malam, Jumat (4/1/2022).Dok Polsek Cluring Warga Desa Sraten, Kecamatan Cluring, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, mengadu pada Polsek Cluring, terkait ulah penaguh utang yang menggedor pintu malam-malam, Jumat (4/1/2022).
MP, warga Desa Sraten, Kecamatan Cluring, Banyuwangi meminjam 27 KTP dan KK dari tetangganya untuk meminjam uang.

Akibatnya penagih utang kerap datang. Bahkan mereka menggedor pintu rumah hingga mmebuat waega resah.

MP menggunakan kartu identitas para tetangganya untuk mengambil utang ke sebuah lembaga peminjaman uang. Sehingga, utang itu tercatat atas nama para pemilik KTP.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com