Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mantan Wagub NTB Muh Amin Wafat, Gubernur Zul Kehilangan Sosok Senior yang Meneduhkan

Kompas.com - 06/08/2021, 19:04 WIB
Karnia Septia,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

MATARAM, KOMPAS.com - Mantan Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Muhammad Amin meninggal dunia pada Jumat (6/8/2021).

Wagub NTB periode 2013-2018 yang semasa hidupnya dikenal ramah dan murah senyum tersebut wafat, setelah sempat dirawat di Rumah Sakit HL Manambai Abdulkadir Sumbawa.

"Hari ini kita ikut berduka ya, Wakil Gubernur NTB 2013-2018 Pak Amin berpulang tadi pagi. Jadi banyak orang-orang di sekitar kita yang kita kenal baik berpulang mendahului kita karena wabah ini," Kata Gubernur NTB Zulkieflimansyah usai peluncuran JPS gotong royong di halaman Kantor Gubernur, Jumat.

Bagi Gubernur Zul, Amin merupakan sosok senior yang meneduhkan dan tenang.

"Pak Amin itu sosok yang meneduhkan, sosok yang tidak meledak-ledak. Membuat kita merasa nyaman," Kata Zul.

Zul mengatakan, sebagai politisi senior almarhum Amin telah memberikan banyak keteladanan.

Baca juga: Pemkot Madiun Bantu Anak yang Kehilangan Orangtua akibat Covid-19, Mulai dari Biaya Sekolah hingga Pekerjaan

Dari Amin, Gubernur Zul belajar bahwa kesabaran itu penting dalam berpolitik.

"Sebagai seorang senior, sebagai seorang mentor, memberikan banyak keteladanan dalam berpolitik untuk, ya sabar itu penting," Kata Zul.

Gubernur Zul mengaku terkejut saat mendengar kabar duka yang datang pagi ini.

"Terus terang kita terkejut tapi apa yang dialami mantan Wakil Gubernur NTB, kita rasakan juga sama kerabat kita yang lain," kata Zul.

Zul mengatakan, virus corona merupakan ancaman nyata yang saat ini ada di tengah-tengah kita.

"Bahwa Corona itu serius ancamannya nyata di tengah kita," Kata Zul.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Regional
Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Regional
Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Regional
Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Regional
Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Regional
Curiga Selingkuh dengan Alasan ke Pasar, Suami Bacok Istri di Lampung

Curiga Selingkuh dengan Alasan ke Pasar, Suami Bacok Istri di Lampung

Regional
300 Kg Ganja Disembunyikan di Perbukitan Aceh, 1 Kurir Ditangkap

300 Kg Ganja Disembunyikan di Perbukitan Aceh, 1 Kurir Ditangkap

Regional
Warga Temukan Bayi Dalam Plastik di Rokan Ilir, Diduga Dibuang Orangtuanya

Warga Temukan Bayi Dalam Plastik di Rokan Ilir, Diduga Dibuang Orangtuanya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com