Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Keliling di Solo dan Sekitarnya 20 Maret hingga 5 April 2024

Kompas.com - 19/03/2024, 06:59 WIB
Labib Zamani,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Solo, Jawa Tengah, telah menyiapkan 9 mobil kas keliling dan 93 titik lokasi bank umum untuk penukaran uang periode Ramadhan dan Idul Fitri 2024/1445 H di wilayah Solo dan sekitarnya.

Kepala Implementasi Pengelolaan Uang Rupiah KPwBI Solo, Anang Dwi Mau Asharli mengatakan, penukaran uang baru akan dimulai atau kick off di Masjid Raya Sheikh Zayed Solo pada Rabu (20/3/2024).

"Hari Rabu sore kita akan melayani penukaran uang dengan sembilan bank. Sembilan mobil kas keliling," kata Anang, dalam acara "Srawung Awak Media Sareng Bank Indonesia Solo" di Hotel Sunan Solo, Jawa Tengah, Senin (18/3/2024) petang.

Baca juga: Polisi Gerebek Penjual Miras Berkedok Toko Kelontong di Solo

Menurut dia, masyarakat bisa menukarkan uang baru di mobil kas keliling dengan mendaftar terlebih dahulu melalui aplikasi BI Pintar https://pintar.bi.go.id.

Masyarakat bisa memilih jadwal penukaran uang di mobil kas keliling yang tersedia.

Untuk jumlah uang ditukarkan satu paket maksimal Rp 3.700.000. Masyarakat akan mendapat pecahan Rp 20.000, Rp 10.000, Rp 5.000, dan Rp 2.000.

Penukaran hanya bisa dilakukan sekali setiap orang dengan membawa KTP.

"Sebenarnya masyarakat sejak sekarang bisa menukarkan di perbankan sesuai rekeningnya masing-masing. Tapi, itu pasti akan dibagi oleh perbankan tidak mungkin, tidak semua dapat," kata Anang.

"Jadi, sejak awal sebelum Ramadhan ini BI sudah mendistribusikan uangnya ke seluruh perbankan secara bertahap. Masyarakat sudah dapat terlayani sejak awal Ramadhan. Namun, kita tetap melayani yang selain nasabah," sambung dia.

Adapun jadwal penukaran uang di mobil kas keliling yakni tanggal 20 Maret 2024 di Masjid Raya Sheikh Zayed, 25 Maret 2024 di Balai Kota Solo, 27 Maret 2024 di Benteng Vastenburg, 28 Maret 2024 di Benteng Vastenburg.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengantin Perempuan di Halmahera Selatan Ternyata Laki-laki, Diketahui Usai Dicek Bidan dan Aparat Desa

Pengantin Perempuan di Halmahera Selatan Ternyata Laki-laki, Diketahui Usai Dicek Bidan dan Aparat Desa

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Letusan Gunung Ibu di Halmahera Barat, Warga 4 Desa Dievakuasi dan Terjadi Badai Petir Vulkanik

Letusan Gunung Ibu di Halmahera Barat, Warga 4 Desa Dievakuasi dan Terjadi Badai Petir Vulkanik

Regional
Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Regional
Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Regional
[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

Regional
Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Regional
Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Regional
Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Regional
Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com