Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kondisi Geografis Pulau Sulawesi Berdasarkan Peta: Letak, Luas, dan Kondisi Alam

Kompas.com - 06/08/2022, 15:40 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Pulau Sulawesi merupakan bagian dari wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Mengenal kondisi geografis Pulau Sulawesi bisa dilakukan secara tidak langsung, salah satunya dengan menggunakan peta.

Baca juga: Kondisi Geografis Pulau Sumatera Berdasarkan Peta: Letak, Luas, dan Kondisi Alam

Kondisi geografis adalah gambaran tentang keadaan suatu wilayah yang berkaitan dengan aspek-aspek geografis.

Baca juga: Kondisi Geografis Pulau Bali dan Nusa Tenggara Berdasarkan Peta: Letak, Luas, dan Kondisi Alam

Berikut adalah ringkasan dari kondisi geografis Pulau Sulawesi berdasarkan peta yang bisa anda simak.

Baca juga: Kondisi Geografis Pulau Jawa Berdasarkan Peta: Letak, Luas, dan Keadaan Alam

Luas Pulau Sulawesi

Luas wilayah Pulau Sulawesi diperkirakan mencapai 174.600 kilometer persegi.

Hal ini menempatkan Pulau Sulawesi pada urutan ke-4 pulau terluas di Indonesia.

Letak Astronomis Pulau Sulawesi

Letak astronomis adalah letak suatu daerah berdasarkan koordinat lokasinya pada garis lintang dan garis bujur.

Secara astronomis, Pulau Sulawesi terletak di antara 2°08' Lintang Utara dan 170° 17' Bujur Timur.

Pulau Sulawesi juga dilewati oleh garis 0 derajat atau dikenal sebagai garis khatulistiwa.

Letak Geografis Pulau Sulawesi

Letak geografis adalah letak suatu daerah berdasarkan posisinya dimuka bumi yang biasanya dibatasi dengan berbagai kenampakan alam tau nama daerah.

Letak geografis Pulau Sulawesi meliputi beberapa batas laut dan batas daratnya.

Batas laut Pulau Sulawesi meliputi:

  • Sebelah utara: Laut Flores
  • Sebelah selatan: Laut Sulawesi
  • Sebelah timur: Laut Banda
  • Sebelah barat: Selat Makasar

Batas darat Pulau Sulawesi meliputi:

  • Sebelah utara: Negara Filipina
  • Sebelah selatan:Kepulauan Nusa Tenggara
  • Sebelah timur: Kepulauan Maluku
  • Sebelah barat: Pulau Kalimantan

Keadaan Alam di Pulau Sulawesi

Keadaan alam di Pulau Sulawesi yang bisa diamati pada peta meliputi beberapa kenampakan geografis seperti dari gunung, sungai, dataran rendah dan pantai.

Nama-nama gunung di Pulau Sulawesi contohnya Gunung Latimojong, Gunung Awu, Gunung Lokon, Gunung Klabat, Gunung Mekongga, dan Gunung Soputan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Regional
Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Regional
Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Regional
Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Regional
Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Regional
Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com