Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rakorgub se-Sumatera, Kepala Bappenas RI Tunjuk Kepri Jadi Tuan Rumah

Kompas.com - 21/03/2022, 18:37 WIB
Hadi Maulana,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com – Kepulauan Riau ditunjuk sebagai tuan rumah untuk acara berskala nasional, yakni Dialog Menteri PPN atau Kepala Bappenas Ri dengan Gubernur se-Sumatera (Rakorgub) tahun 2022,

Penetapan tuan rumah acara tersebut dilakukan Menteri PPN atau Kepala Bappenas RI Suharso Monoarfa. Acara tersebut akan digelar di Batam pada Rabu (23/2/2022).

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad mengatakan, ada sembilan organisasi peringkat daerah (OPD) yang ditunjuk sebagai liaison officer (LO) atau naradamping untuk masing-masing Gubernur yang hadir.

Baca juga: Bappenas Jelaskan 3 Tahap Pengembangan IKN Nusantara Hingga 2045

Ansar berharap setiap OPD yang ditunjuk bertanggung jawab mulai dari penjemputan, transportasi, akomodasi, fasilitas, hingga pengantaran pulang.

Tidak hanya itu, Ansar juga meminta LO bertindak sebagai perantara informasi baik ke dalam maupun keluar.

“Kami ingin Kepri menjadi tuan rumah yang baik untuk ajang ini. Untuk LO juga diharapkan mampu mencakup informasi mengenai kedatangan, tempat menginap, sampai kepulangan. Untuk eksternal kepada gubernur yang didampingi terkait tentative atau rundown acara yg akan dilaksanakan pada rakor, baik tempat dan waktu pelaksanaannya" kata Ansar melalui telepon, Senin (21/3/2022).

Ansar juga berharap agar acara ini dapat dijadikan ajang mempromosikan pariwisata di Kepri.

Menurutnya, ini merupakan salah satu kesempatan emas memperkenalkan objek-objek wisata di Kepri kepada provinsi lain.

Baca juga: Gubernur Kepri: Ada Kebijakan Baru, Mungkin Permintaan Minyak Goreng Curah Naik

"Tayangkan objek-objek wisata, resort, dan ikon-ikon Kepri. Nanti kalau bisa juga kita buatkan day trip untuk menyeberang ke Bintan mengunjungi berbagai objek disana," pungkas Ansar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kakak Kelas Diduga Setrika Dada Juniornya di Semarang Diduga karena Masalah Salaman

Kakak Kelas Diduga Setrika Dada Juniornya di Semarang Diduga karena Masalah Salaman

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Cerah

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Cerah

Regional
[POPULER REGIONAL] Soal Dugaan BAP 8 Pembunuh Vina Dirubah | Bobby Sentil Anggota Dishub Medan

[POPULER REGIONAL] Soal Dugaan BAP 8 Pembunuh Vina Dirubah | Bobby Sentil Anggota Dishub Medan

Regional
Tak Ada Petahana, PKB Optimistis Gus Yusuf Bisa Menang Pilkada Jateng

Tak Ada Petahana, PKB Optimistis Gus Yusuf Bisa Menang Pilkada Jateng

Regional
Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Regional
Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Regional
Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Regional
Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Regional
Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Regional
Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Regional
9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

Regional
Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Regional
Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Regional
Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Regional
Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com