Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komplotan Pencuri Kambing di Aceh Utara Ditangkap Saat Jual Hasil Curian

Kompas.com - 16/01/2022, 19:05 WIB
Masriadi ,
Priska Sari Pratiwi

Tim Redaksi

ACEH UTARA, KOMPAS.com – Tim Polres Lhokseumawe menangkap tujuh orang komplotan pencuri kambing di kawasan Keude Krueng Mane, Kecamatan Muara Batu, Kabupaten Aceh Utara pada 13 Januari lalu. 

Tujuh orang yang mencuri kambing milik Zulfikar warga Desa Mane Tunong, Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara ini ditangkap saat transaksi jual beli dengan penadah. 

Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto membenarkan adanya penangkapan tersebut. 

Baca juga: Terkunci di Kamar, Bocah 2 Tahun Tewas Terbakar di Aceh Utara

Namun ia menegaskan penyidik masih melakukan pengembangan untuk memburu kemungkinan pelaku lainnya. 

“Ini masih pengembangan lapangan. Ini kita kembangkan dulu, biar semua yang terlibat berhasil ditangkap,” kata Eko saat dikonfirmasi Kompas.com, Minggu (16/1/2022).

Sementara itu pemilik kambing, Zulfikar, menyatakan sudah mengetahui komplotan pencuri kambingnya telah ditangkap. 

Namun ia belum tahu detail kondisi kambingnya apakah masih hidup atau sudah disembelih dan dijual oleh pelaku.

“Saya senang pelaku bisa ditangkap. Saya apresiasi langkah cepat polisi untuk menangkap semua pelaku," ucapnya.

Baca juga: Kabur dari Lapas, 2 Narapidana Lakukan Aksi Pencurian dan Perusakan

 

Peristiwa ini bermula ketika Zulfikar mengetahui ada empat ekor kambingnya yang hilang dari kandang. Ia kemudian melapor ke Polsek Muara Batu.

Tim Polsek bekerja sama dengan Polres Lhokseumawe mengejar pelaku dan akhirnya berhasil menangkap tujuh pelaku. 

Lalu, Zulfikar melapor ke Polsek Muara Batu. Tim Polsek bekerjasama dengan Polres Lhokseumawe mengejar pelaku dan akhirnya berhasil menangkap tujuh pelaku di lokasi terpisah. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Regional
17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

Regional
Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Modus Penipu Jasa Foto Pernikahan di Lamongan, Minta Transfer Uang tapi Tidak Datang

Regional
Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Ada Buruh di Demak yang Terpaksa Bekerja Saat Peringatan Hari Buruh

Regional
Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Heboh Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Dituduh Aniaya Pelaku

Regional
Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Dandan Riza Wardana Maju Pilkada Bandung 2024, Diusung Atalia Praratya dan Tokoh Jabar

Regional
Gelar Aksi 'May Day', Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Gelar Aksi "May Day", Buruh di Brebes Keluhkan Besaran Gaji sampai Lampu Jalan

Regional
Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Pembangunan Zona Hijau di Candi Borobudur Dimulai, Tempat Parkir Ditutup

Regional
Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Pencarian Warga Serang Lompat ke Laut Dihentikan

Regional
Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Eks Wali Kota Semarang Akan Maju Pilkada 2024 lewat PKB

Regional
Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Kebakaran Gudang BBM di Lampung, Api Sempat Menyambar Mobil Pemadam

Regional
Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Heboh Perampokan Klinik Kecantikan di Padang, Hoaks untuk Konten Medsos

Regional
Jadi Bakal Calon Gubernur Banten, Dimyati Janji Gratiskan Pendidikan TK sampai S3

Jadi Bakal Calon Gubernur Banten, Dimyati Janji Gratiskan Pendidikan TK sampai S3

Regional
Suami di Bogor Pukul Istri Usai Disusul dan Disuruh Pulang Saat Nongkrong

Suami di Bogor Pukul Istri Usai Disusul dan Disuruh Pulang Saat Nongkrong

Regional
Duel Berujung Maut Dua Pria di Bogor, Korban Dianiaya Sempat Minta Tolong Warga

Duel Berujung Maut Dua Pria di Bogor, Korban Dianiaya Sempat Minta Tolong Warga

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com