Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapal Pembawa Sembako Tenggelam di Perairan Karimun

Kompas.com - 11/11/2021, 11:49 WIB
Hadi Maulana,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.comKapal KLM Firman Jaya tenggelam di Perairan Karimun, Kepulauan Riau (Kepri), Rabu (10/11/2021).

Melalui sambungan telepon, Kepala Kantor SAR Tanjungpinang Slamet Riyadi membenarkan kejadian tersebut.

Slamet mengatakan, kapal tersebut memuat barang-barang sembako dan membawa 4 anak buah kapal (ABK) serta seorang nakhoda.

Baca juga: Kapal Nelayan Terbalik dan Pecah di Pantai Selatan Kulon Progo,1 Tewas dan Satu Lagi Selamat

Menurut Slamet, kecelakaan kapal itu diduga terjadi akibat cuaca ekstrem.

“Benar sekali informasinya, dan laporan ini kami terima pertama kali dari Kapten Kapal SPOB Tirta Samudra XX,” kata Slamet, Kamis (11/11/2021).

Baca juga: Pria yang Jatuh dari Kapal Kelotok di Sungai Kapuas Kalbar Ditemukan Tewas

Ia mengatakan, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.

Para ABK dan nahkoda berhasil diselamatkan oleh Kapal Tirta Samudra XX yang kebetulan melintas di sekitar perairan Karimun tersebut.

“Kru kapal berhasil diselamtkan Kapal Tirta Samudra XX dan dalam keadaan selamat, yang kemudian akan dilaksanakan evakuasi medis terhadap lima kru tersebut,” kata Slamet.

Kantor SAR Tanjungpinang menerjunkan Tim Rescue Pos SAR Tanjungbalai Karimun dan melaksanakan evakuasi bersama potensi SAR lainnya.

Sebelumnya, Kapal KLM Firman Jaya sedang melaksanakan pelayaran dari Sungai Guntung-Batu Pahat. Saat itu, cuaca sedang kurang baik.

“Diduga kapal terkena badai sehingga kapal bermuatan 180 ton tersebut tenggelam,” kata Slamet.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Regional
Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Regional
[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

Regional
Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat 'Video Call' Ibunda

Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat "Video Call" Ibunda

Regional
Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Regional
Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com