Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Tokoh Jatim Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan Nasional, Ini Penjelasan Kadinsos Jatim

Kompas.com - 10/11/2021, 16:50 WIB
Muchlis,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

SURABAYA, KOMPAS.com - Kepala Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur Alwi mengatakan, ada dua nama tokoh di provinisi tersebut yang diusulkan untuk mendapatkan gelar pahlawan nasional.

Alwi menjelaskan, kedua tokoh yang diusulkan oleh Pemprov Jatim adalah Syaikhona Mohammad Kholil Bin Abdul Latif seorang ulama kondang dari Bangkalan.

Sedangkan satu orang lagi adalah Letkol Moch Sroedji, seorang tentara yang berkontirbusi besar dalam melawan penjajah Belanda dari Kabupaten Jember.

"Yang dari Bangkalan itu Syaikhona Moch Kholil dan yang dari Jember ini pak Sroedji, dua-duanya sampai sekarang belum lolos, artinya belum masuk atau belum memperoleh gelar  pahlawan nasional tahun ini," kata Alwi saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya, Rabu (10/11/2021).

Baca juga: Kisah Nenek Samiyah, Tidur di Dalam Lemari, Sehari-hari Berjualan Kopi

Menurut Alwi, kelengkapan berkas dua tokoh tersebut kini sudah berada di pemerintah pusat.

Hal tersebut sesuai dengan Permensos Nomor 13 Tahun 2018 tentang pengusulan gelar pahlawan nasional.

Alwi mengemukakan, jika salah satu dari keduanya terdapat kekurangan syarat berkas yang diminta oleh pemerintah pusat, maka pihak Dinsos akan segera melengkapi.

"Prosesnya sudah ada di pemerintah pusat ada di tim penilaian di sana. Itu biasanya nanti kalau ada kekurangan bisa diperbaiki lagi," papar dia.

Baca juga: 550 Nelayan di Surabaya Akan Diajari Jadi Petani, Lahan Disiapkan oleh Pemkot

Sejauh ini Alwi tetap melakukan komunikasi dengan pemerintah pusat.

"Jika ada pemberitahuan pasti langsung akan kita tindak lanjut," cetus dia.

Baca juga: Hotel Majapahit, Tempat Perjuangan Pemuda Surabaya Usir Belanda

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

Regional
Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Regional
Daftar 50 Caleg DPRD Kabupaten Serang Terpilih, KPU: Wajib Lapor Harta Kekayaan Sebelum Dilantik

Daftar 50 Caleg DPRD Kabupaten Serang Terpilih, KPU: Wajib Lapor Harta Kekayaan Sebelum Dilantik

Regional
Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, 'Sparepart' Dibongkar lalu Dijual

Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, "Sparepart" Dibongkar lalu Dijual

Regional
Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Regional
Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Regional
Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com