Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak-anak Mulai Terinfeksi Covid-19, Pemkab Wonogiri Siapkan Ruang Isolasi Khusus Anak

Kompas.com - 02/08/2021, 23:55 WIB
Muhlis Al Alawi,
Khairina

Tim Redaksi

WONOGIRI, KOMPAS.com-Pemerintah Kabupaten Wonogiri menyiapkan ruang isolasi khusus untuk anak-anak yang positif Covid-19.

Penyediaan ruang isolasi anak di RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso itu dilakukan setelah anak-anak di Kabupaten Wonogiri mulai terinfeksi Covid-19.

“Anak yang positif Covid-19 dan harus dirawat di rumah sakit maka kami sediakan ruang khusus,” kata Bupati Wonogiri, Joko Sutopo kepada Kompas.com, Senin (2/8/2021).

Baca juga: Tak Pernah Pakai Gaji untuk Pribadi, Gibran: Saya Jadi Wali Kota Bukan untuk Cari Uang

Pria yang akrab disapa Jekek ini mengatakan, RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso sudah menyiapkan ruang isolasi khusus bagi anak-anak yang terinfeksi positif Covid-19.

Teknisnya, orangtua yang anaknya positif Covid-19 diberikan vaksinasi lebih awal bila belum divaksin Covid-19.

Selain itu, disediakan alat pelindung diri khusus bagi orangtua yang menunggu anaknya yang sementara dirawat karena positif covid-19.

“Saat anak terpapar Covid-19 maka orangtua kami sediakan APD untuk mendampingi anaknya saat dirawat di rumah sakit,” kata Jekek.

Baca juga: Lahan 500 Hektare Ditenggelamkan, Petani di Rawa Pening Ambarawa Pasang Spanduk Protes

Jekek mengatakan, sejauh ini belum ada data anak yang harus dirawat pasca dinyatakan positif Covid-19.

Ia mendapatkan informasi anak-anak yang terpapar Covid-19 masih dalam kondisi tanpa gejala.

Dengan demikian, hanya dilakukan isolasi mandiri dengan pendampingan orang tua di rumah masing-masing.

“Belum dilaporkan anak yang positif Covid-19 dalam kondisi gejala sedang atau berat. Masih dalam kondisi biasa (tanpa gejala),” jelas Jekek.

Kendati demikian, Pemkab Wonogiri sudah mengantisipasi mempersiapkan ruang khusus perawatan anak yang terinfeksi Covid-19. Apalagi, saat Kabupaten Wonogiri masih dalam kondisi zona merah.

“Anak tidak mungkin sendiri saat dirawat di rumah sakit. Harus ada keluarga yang mendampingi. Maka sudah kami siapkan ruang isolasi dan sarana lainnya,” demikian Jekek.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dugaan Malapraktik di Banjarmasin, Anggota Tubuh Terpisah Saat Dilahirkan

Dugaan Malapraktik di Banjarmasin, Anggota Tubuh Terpisah Saat Dilahirkan

Regional
Lewat Explore South Sumatera Expo 2024, Pj Gubernur Fatoni Promosikan Potensi Wisata hingga Seni Budaya Sumsel

Lewat Explore South Sumatera Expo 2024, Pj Gubernur Fatoni Promosikan Potensi Wisata hingga Seni Budaya Sumsel

Regional
Raih Gelar Doktor, Walkot Semarang Lulus dengan Predikat Summa Cum Laude

Raih Gelar Doktor, Walkot Semarang Lulus dengan Predikat Summa Cum Laude

Regional
Gibran Sebut Prabowo Rangkul Tokoh di Luar Koalisi Pilpres 2024

Gibran Sebut Prabowo Rangkul Tokoh di Luar Koalisi Pilpres 2024

Regional
Sosok Supriyanto Pembunuh Kekasih di Wonogiri, Residivis Kasus Pembunuhan dan KDRT

Sosok Supriyanto Pembunuh Kekasih di Wonogiri, Residivis Kasus Pembunuhan dan KDRT

Regional
Dorong Pemberdayaan Keluarga, Pj Ketua TP-PKK Sumsel Lantik Ketua Pembina Posyandu Kabupaten dan Kota Se-Sumsel

Dorong Pemberdayaan Keluarga, Pj Ketua TP-PKK Sumsel Lantik Ketua Pembina Posyandu Kabupaten dan Kota Se-Sumsel

Kilas Daerah
Di Hadapan Mendagri Tito, Pj Agus Fatoni Sebut Capaian Ekonomi di Sumsel Sudah Baik

Di Hadapan Mendagri Tito, Pj Agus Fatoni Sebut Capaian Ekonomi di Sumsel Sudah Baik

Regional
Bea Cukai Yogyakarta Berikan Izin Tambah Lokasi Usaha ke Produsen Tembakau Iris

Bea Cukai Yogyakarta Berikan Izin Tambah Lokasi Usaha ke Produsen Tembakau Iris

Regional
Blusukan ke Rusun Muara Baru, Gibran: Salah Satu Tempat yang Paling Padat

Blusukan ke Rusun Muara Baru, Gibran: Salah Satu Tempat yang Paling Padat

Regional
Pura-pura Servis Jam, Pasutri di Semarang Sikat HP Samsung S23 Ultra

Pura-pura Servis Jam, Pasutri di Semarang Sikat HP Samsung S23 Ultra

Regional
4 Kapal Ikan di Cilacap Terbakar, Kerugian Capai Miliaran Rupiah

4 Kapal Ikan di Cilacap Terbakar, Kerugian Capai Miliaran Rupiah

Regional
3.617 Wajib Pajak Magelang Gratis PBB, Berikut Syaratnya

3.617 Wajib Pajak Magelang Gratis PBB, Berikut Syaratnya

Regional
Saat Doa Ibu Mengiringi Pratama Arhan Bertanding...

Saat Doa Ibu Mengiringi Pratama Arhan Bertanding...

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam Berawan

Regional
Viral Keluhan Soal Kenaikan UKT Unsoed, Mahasiswa Merasa Ditodong

Viral Keluhan Soal Kenaikan UKT Unsoed, Mahasiswa Merasa Ditodong

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com