Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Relawan Penyemprot Cairan Disinfektan, Semprot Rumah Warga Positif Covid-19 hingga Warung

Kompas.com - 07/07/2021, 13:13 WIB
Sukoco,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

MAGETAN, KOMPAS.com – Belasan remaja di Kabupaten Magetan, Jawa Timur terlihat menyisir jalan di sekitar terminal sambil mengarahkan penyemprot disinfektan ke sejumlah sudut jalan.

Cairan disinfektan itu disemprotkan ke pekarangan rumah warga dan beberapa sudut jalan. Sambil mengendarai mobil, mereka menyisir fasilitas umum seperti terminal, rumah warga, dan warung pinggir jalan.

Remaja tersebut merupakan relawan yang tergabung dalam kelompok Banteng Bergerak.

Puji salah satu relawan mengatakan, kegiatan tersebut merupakan murni keprihatinan pemuda dari Desa Milangasri terkait merebaknya Covid 19.

“Ini murni kegiatan kami agar covid 19 benar benar bisa hilang dari Magetan selama penerapan PPKM Darurat,” kata Puji saat berbincang, Selasa (6/7/2021).

Baca juga: 574 Permintaan Plasma Konvalesen Belum Terlayani, Stok di PMI Surabaya Masih Kosong

Relawan Banteng Bergerak juga menyemprotkan cairan disinfektan di rumah warga yang terpapar Covid-19.

Mengenakan alat pelindung diri (APD), para relawan tak khawatir menyemprot pekarangan rumah warga terpapar Covid-19 itu.

Puji mengaku ikhlas menyemprotkan cairan disinfektan tersebut. Ia bersama rekannya ingin membantu masyarakat Magetan.

“Kami percaya dengan adanya Covid-19, makanya kami menggunakan APD untuk melakukan penyemprotan rumah warga positif Covid-19,” ucap Puji.

Puji menilai, warga harus bersikap bijak menyikapi peningkatan kasus Covid-19 di Mageta. 

“Kami hanya bisa melakukan kegiatan seperti ini  untuk membantu biar Covid-19 bisa segera berlalu,” katanya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

Regional
Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Regional
Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Regional
Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Regional
Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Regional
Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Regional
Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Regional
Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Regional
Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Regional
Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Regional
Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Regional
Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Regional
Pedagang Bakso di Semarang Lecehkan Remaja SMP hingga Empat Kali

Pedagang Bakso di Semarang Lecehkan Remaja SMP hingga Empat Kali

Regional
Suarakan Kemerdekaan Palestina, Dompet Dhuafa Sulsel Bersama MAN Gelar Sound of Humanity

Suarakan Kemerdekaan Palestina, Dompet Dhuafa Sulsel Bersama MAN Gelar Sound of Humanity

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com