Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Orang Tewas akibat Kecelakaan di Jalan Tol Kapal-Betung Sumsel

Kompas.com - 29/04/2021, 16:19 WIB
Amriza Nursatria,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

KAYUAGUNG, KOMPAS.com - Kecelakaan terjadi di Jalan Tol Kayuagung-Palembang-Betung (Tol Kapal-Betung) ruas Kayuagung-Palembang kilometer 348/800.

Kecelakaan yang melibatkan mobil Kijang Innova terjadi pada Kamis (29/4/2021), sekitar pukul 09.20 WIB.

Sebanyak 3 orang meninggal dunia dalam kecelakaan tersebut.

Masing-masing yakni, sopir bernama Suseno Yogi (43) dan dua orang penumpang, Putri Amelia (19) dan Dedi (44).

Baca juga: Wakil Wali Kota Dumai Amris Meninggal Dunia akibat Covid-19

Saat ini jenazah korban sudah berada di RSUD Kayuagung, Ogan Komering Ilir.

Sedangkan, satu orang lagi mengalami luka-luka dan dibawa ke rumah sakit di Palembang.

Kapolres Ogan Komering Ilir AKBP Alamsyah Pelupessy membenarkan informasi tentang kecelakaan tersebut.

"Anggota Satlantas kita sudah berada di TKP melakukan olah tempat kejadian perkara. Betul 3 orang meninggal dalam kecelakaan itu," kata Alamsyah Pelupessy saat dikonfirmasi, Kamis.

Baca juga: Layanan Rapid Test Kimia Farma di Bandara Kualanamu Sudah Periksa 662 Orang

Menurut informasi yang diperoleh, kecelakan tersebut berawal saat kendaraan travel itu berangkat dari Belitang, OKU Timur, dengan tujuan Palembang.

Kemudian di Jalan Tol Kapal-Betung kilometer 348/800, kendaraan tersebut tiba-tiba menabrak truk yang berhenti di depannya.

Sulaiman, keluarga dari sopir yang tewas mengatakan, Suseno Yogi sudah lebih dari 20 tahun menjadi sopir travel Belitang-Palembang.

"Saya mengetahui adanya kecelakaan itu dari media Facebook dan rencananya hari ini akan kami bawa ke rumah duka di Desa Tegal Rejo BK 10 Belitang, OKU Timur, untuk dimakamkan," kata Sulaiman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Tim SAR Gabungan Cari 1 Korban Tertimbun Longsor di Buntao Toraja Utara

Regional
Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Pj Gubernur Sumsel: Perempuan Pilar Utama dalam Membangun Keluarga dan Negara

Regional
Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Bangun Sarang Burung Walet di Belakang Gedung, Kantor Desa di Pulau Sebatik Ini Dapat Kas Rp 2 juta Sekali Panen

Regional
Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Juru Parkir Hotel di Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung

Regional
WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

WNA yang Aniaya Sopir Taksi di Bali Tertangkap Saat Hendak Kabur ke Australia

Regional
25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

25 Ruko di Pasar Bodok Kalbar Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Malam Ini Berawan

Regional
Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Regional
Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Regional
Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Regional
Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com